SuaraBekaci.id - WhatsApp down terjadi sejak Senin (4/10/2021) malam hingga pagi ini. Warganet di hampir seluruh dunia pada Senin malam (4/10/2021), mengeluh di Twitter karena tak bisa menggunakan WhatsApp, Facebook dan Instagram.
Sementara Facebook melalui akun twitter resminya menyampaikan permintaan maaf sebesar-besarnya kepada semua pengguna atas service yang terjadi.
Facebook juga meretweet cuitan Chief Technology Officer Facebook Mike Schroepfer, isinya pihak Facebook sedang berusaha secepat mungkin memperbaiki kendala yang terjadi.
Di Twitter Indonesia dan dunia, WhatsApp, Instagram down, dan error mengisi daftar topik yang paling ramai dibicarakan.
Menurut Downdetector, situs yang memantau layanan website atau aplikasi yang bermasalah di dunia, melaporkan bahwa pada Senin malam trio Facebook, Instagram, dan WhatsApp memang banyak dilaporkan pengguna karena tak bisa diakses.
Suara.com hingga berita terus berusaha membuka Facebook di dekstop dan aplikasi Android, tetapi hasilnya nihil. Demikian juga terjadi saat membuka Instagram dan WhatsApp.
"Server tak ditemukan," demikian bunyi keterangan dari browser saat tiga layanan itu diakses dari Bogor, Jawa Barat.
Sementara saat membuka aplikasi Instagram, muncul keterangan can't refresh feed dan layar terus berputar tanda sedang loading. Adapun aplikasi WhatsApp selalu gagal mengirim pesan.
Berita Terkait
-
Instagram Down? Pengguna Keluhkan Gagal Post Video Demo dan Pakai Lagu Feast
-
Instagram Down, Pengguna Seluruh Dunia Sampaikan Keluhan Layanan
-
Dampak Positif Negatif TIK untuk Dunia Bisnis
-
10 Aplikasi Alternatif WhatsApp Jika Down, Dijamin Aman!
-
Cristiano Ronaldo Kehilangan 3 Juta Follower saat Instagram Down, Sekarang Tinggal 493 Juta Follower
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang