SuaraBekaci.id - Warga Perumahan Taman Sari, Jalan Markisa 2, Blok E17, Kelurahan Teluk Pucung, Kecamatan Bekasi Utara, Kota Bekasi Digegerkan dengan penemuan jasad laki-laki, Rabu (22/9/2021) malam.
Kasie Humas Polres Metro Bekasi Kota Kompol Erna Ruswing Andari mengatakan korban bernama AF (65) tinggal sendiri sejak sebulan terakhir.
"Korban tinggal seorang diri dikarenakan Istri korban juga baru satu bulan sebelumnya meninggal dunia (sakit) dan korban juga tidak mempunyai anak," ujar Erna dalam keterangan tertulis, Kamis (23/9/2921).
Menurut Erna, korban ditemukan karena Ketua RT setempat melihat saluran air rumah korban terus mengeluarkan air.
"Saksi selaku ketua RT setempat merasa curiga pada saat melewati TKP karena saluran air dan TV dar rumah korban menyala," katanya.
Pada saat mengecek ke dalam rumah, saksi menemukan korban di kamar mandi sudah membusuk diduga telah meninggal selama seminggu.
"Kemudian didapati korban sudah dalam keadaan meninggal dunia sekira satu minggu lamanya yang diduga karena sakit," katanya.
Atas penemuan mayat itu, Polres Metro Bekasi Kota langsung mengevakuasi korban ke RSUD Kota Bekasi untuk dilakukan visum.
"Kemudian jenazah korban dievakuasi ke RSUD Kota Bekasi guna melakukan visum et repertum," imbuh Erna.
Baca Juga: Kota Bekasi Anggarkan Belanja Rp 458 Milyar Untuk Covid-19
Kontributor : Imam Faisal
Berita Terkait
-
Kota Bekasi Anggarkan Belanja Rp 458 Milyar Untuk Covid-19
-
Soal TPST Bantargebang, Bekasi Minta Rp800 Milyar, Wali Kota: Nah, Kita Belum Bahas
-
Wali Kota Bekasi Klarifikasi Minta Tambahan Kompensasi TPST Bantargebang: Belum
-
Kompilasi Kocak Netizen TikTok Explore Bekasi: Ada yang Ungkit Lewat Lubang Cacing
-
BTS Bodong di Pondokgede Bekasi Disegel
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Masjid Al-Ikhlas PIK Resmi Diresmikan, Jadi Pusat Ibadah dan Harmoni di Kawasan Pantai Indah Kapuk
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan