SuaraBekaci.id - Mempunyai keluarga bahagia adalah dambaan semua orang. Sehingga untuk memupuk kebahagiaan, kita perlu tahu bacaan doa agar keluarga bahagia dalam perlindungan Allah SWT.
Ternyata doa agar keluarga bahagia sesuai ajaran Islam tidak hanya satu. Ada beberapa doa yang dapat kalian panjatkan.
Sebelum kita membahas tentang doa agar keluarga bahagia terlebih dahulu kita akan membahas tentang definisi keluarga bahagia menurut Islam terlebih dahulu.
Keluarga Bahagia Menurut Islam
Baca Juga: 5 Doa Agar Keluarga Bahagia Sesuai Ajaran Islam dan Definisinya
Seperti yang kita ketahui bahwa keluarga menjadi kunci kebahagiaan seorang manusia, maka dari itu keharmonisan keluarga sangat berperan penting dalam kehidupan. Berikut adalah definisi keluarga bahagia menurut sudut pandang Islam menurut sabda Rasulullah yang perlu anda ketahui:
1. Istri yang shalehah
“Dunia adalah harta dan sebaik-baiknya harta adalah wanita yang shalehah.” (HR Muslim dari Abdullah bin Amr).
2. Anak-anak yang berakhlakul karimah
Berdasarkan hadis riwayat Ibnu Hibban, Nabi Muhammad SAW bersabda:
Baca Juga: Astaga! Pengantin Pria Tak Hafal Doa Membuat Anak, Pesan Penghulu Ini Bikin Baper
“Ada empat kunci kebahagiaan bagi seseorang muslim, yaitu mempunyai isteri yang salehah, anak-anak yang baik, lingkungan yang baik dan pekerjaan yang tetap di negerinya sendiri.”
Berita Terkait
-
Jangan Sampai Salah! Bacaan Niat Zakat Fitrah untuk Anak Laki-laki & Perempuan
-
Panduan Sholat Gerhana Bulan, Ini Bacaan Niat, Tata Cara dan Doa
-
Doa Menerima Zakat Fitrah dalam Bahasa Arab dan Latin
-
Doa Zakat Fitrah untuk Anak Laki-Laki Lengkap Beserta Anggota Keluarga Lainnya
-
Doa Buka Puasa Sesuai yang Diucapkan Rasulullah SAW Beserta Artinya
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
BRI Sukses Raih 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir
-
Bekasi Banjir Pilih Ngungsi ke Hotel, Istri Walkot Bekasi: Cuma Sebentar