SuaraBekaci.id - Ciri-ciri WhatsApp disadap. Lalu Bagaimana cara meningkatkan keamanan WhatsApp.
Kita semua harus mengetahui bagaimana ciri-ciri WhatsApp disadap.
Setelahnya, ketahui juga cara meningkatkan keamanan WhatsApp.
Berikut ciri-ciri WhatsApp disadap:
1. Aktif di perangkat lain
Aplikasi ini sangat memungkinkan seseorang untuk mengakses layanan melalui web, sehingga untuk mengetahui WhatsApp disadap cek keaktifan akun WhatsApp di perangkat lain.
Cara mengeceknya dengan mengakses opsi perangkat tertaut dengan ngeklik tombol titik tiga di pojok kanan atas.
Apabila terdapat sambungan koneksi yang mencurigakan, segeralah untuk memutuskan sambungan tersebut dengan cara logout semua perangkat yang tertera pada WhatsApp Web.
2. Nomor terdaftar di perangkat lain
Baca Juga: Daftar Nama Grup WhatsApp Lucu dan Unik, Bisa Jadi Inspirasi
Seseorang yang memata-matai aplikasi WhatsApo akan mengaktifkan akun pada perangkat lain dengan cara mendaftarkan nomor yang ada dalam aplikasi tersebut.
Lalu mereka akan memulihkan semua obrolan atau percakapan yang tersimpan dalam aplikasi tersebut.
Orang-orang yang tidak bertanggung jawab bisa melakukan hal tersebut dengan mengambil ponsel pengguna untuk menerima kode verifikasi.
Karena hal tersebut, pengguna akan mendapat pemberitahuan bahwa "ponsel tidak dapat untuk diverifikasi dikarenakan nomor sudah tertera pada perangkat lain", untuk mendapatkan kembali akses akun maka pengguna perlu melakukan verifikasi ulang pada nomor tersebut.
3. Diretasnya file WhatsApp
Penyadap yang dapat meretas file WhatsApp bisa dikatakan mahir dikarenakan metode tersebut rumit untuk mendapatkan akses ke obrolan walaupun akun WhatsApp terkunci.
Berita Terkait
-
WASPADA! 12 Aplikasi Ini Diduga Bisa Intip Chat WhatsApp Anda, Segera Cek dan Hapus dari HP
-
5 Rekomendasi Smartwatch Murah yang Bisa Telepon dan Balas WhatsApp, Fungsional
-
Cara Kirim Chat WhatsApp ke Nomor Sendiri, Praktis untuk Simpan Catatan Penting
-
5 Rekomendasi Smartwatch yang Bisa WhatsApp, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
WhatsApp Pecahkan Rekor Tiap Tahun Baru, Ini Deretan Fitur Seru yang Hadir di 2025
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi