SuaraBekaci.id - Tata cara puasa asyura dan niat puasa asyura. Tahun ini jadwal puasa asyura 1443 H jatuh pada 19 Agustus 2021. Bila hendak melaksanakannya, silahkan dimulai terlebih dahulu puasa tasua pada 9 Muharram 1443 H atau 18 Agustus 2021.
Puasa Asyura merupakan amalan khusus di bulan Muharram. Puasa asyura jatuh pada tanggal 10 Muharram.
Kita harus tahu dulu tata cara puasa asyura agar bisa menjalankannya dengan baik. Dimulai dari mengenali hukum puasa asyura, niat puasa asyura, dan sampai ke tingkatan puasa asyura.
Baca Juga: Niat Puasa Asyura untuk Dibaca Sampai Besok dan Jadwal Puasa Asyura 19 Agustus
Hukum Puasa Asyura
Kita mulai pemahaman tentang puasa asyura mulai dari hukum puasa asyura berikut ini. Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam senantiasa mengutamakan puasa ini.
Rasul memberi perhatian besar dibandingkan puasa-puasa sunnah lainnya. Ketika para sahabat terlihat keberatan karena orang-orang Yahudi juga puasa pada tanggal 10 Muharram, Rasulullah lalu menambahnya dengan puasa satu hari sebelum puasa asyura yakni puasa tasu'a pada 9 Muharram.
Tingkatan Puasa Asyura
Puasa asyura memiliki tiga tingkatan, yaitu:
Baca Juga: Niat Puasa Asyura Dibaca Malam Ini untuk Besok, 10 Muharram/19 Agustus 2021
- Puasa selama tiga hari yaitu puasa hari kesembilan, kesepuluh, dan kesebelas pada bulan Muharram
- Puasa selama dua hari yaitu puasa pada hari kesembilan dan kesepuluh saja
- Puasa selama satu hari saja yaitu puasa pada hari ke sepuluh saja.
- Anda bebas memutuskan untuk melaksanakan puasa
- Asyura dalam tiga hari atau satu hari saja. Silahkan laksanakan sesuai dengan kemampuan.
- Niat puasa Asyura. Puasa Asyura dapat diamalkan oleh siapa saja dengan niat puasa asyura yang khusus dan sedikit berbeda dengan puasa sunnah lainnya.
Niat Puasa Asyura
Dari uraian singkat di atas, kita mengetahui bahwa puasa Asyura merupakan puasa penting bagi Rasulullah SAW.
Jika Anda akan ikut melaksanakannya, berikut bacaan latin niat puasa asyura:
Nawaitu shauma fii yaumi aasyuuroo’ sunnatan lillaahi ta'aalaa.
Saya niat puasa Asyura, sunnah karena Allah Ta’ala
(Mutaya Saroh)
Berita Terkait
-
Niat Puasa Asyura 10 Muharram, Bagaimana Hukumnya Digabung Puasa Qadha Ramadhan?
-
Cara Mandi Puasa Asyura 10 Muharram yang Benar dan Sempurna: Tulisan Arab Latin dan Artinya
-
Bacaan Niat Puasa 9 dan 10 Muharram, Bolehkah Digabung dengan Puasa Qadha Ramadhan?
-
Bacaan Doa Buka Puasa Tasua dan Asyura Sekaligus Qadha Ramadhan Lengkap
-
Kapan Puasa Tasua dan Asyura 9-10 Muharram? Jangan Sampai Keliru, Ini Jadwal Versi Pemerintah-Muhammadiyah
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Emiten Makanan Cepat Saji KFC Gigit Jari, Kini "Jagonya" Rugi
-
Prabowo Hapus Utang UMKM, Bikin Rugi Bank?
-
Politisi Gerindra Usul TNI Jadi Petugas Haji, Segini Gajinya
-
Terkuak! Ini Sosok Striker Keturunan yang Segera Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Punya Darah Medan!
-
Batubara Ekspor Sumber Global Energy Dikomplain Vietnam karena Tak Sesuai Nilai Kalori
Terkini
-
Pilgub Jabar: Warga Kota Bekasi Dibayar 200 Perak Lipat dan Sortir Kertas Suara
-
Review Airpods Pro: Headset Super Canggih yang Cocok untuk HP Apa Saja
-
Daftar Nama Korban Luka dan Hilang Akibat Kebakaran Hebat Pabrik di Bekasi
-
Publikasi BRI: Ekspansi Bisnis UMKM pada Triwulan III 2024 Melambat
-
Debat Pilkada Bekasi: BN Holik-Faizal Dorong Kolaborasi Industri untuk Kesejahteraan Warga