SuaraBekaci.id - Buruh bangunan Bekasi meninggal dunia karena positif COVID-19. Buruh bangunan itu meninggal dunia saat sedang bekerja.
Sebelumnya korban bernama Murki (39) sedang bekerja di Jalan Jati Timur, RT 06 RW 08, Kelurahan Bojong Menteng, Kecamatan Rawa Lumbu, Kota Bekasi.
Kasie Humas Polres Metro Bekasi Kota Kompol Erna Ruswing Andari mengatakan, ketika sedang bekerja korban mengeluhkan bahwa dirinya sakit dan lemas.
Setelah mengeluhkan kodisi badannya, korban terjatuh dan tidak sadarkan diri.
Baca Juga: Kisah Hari Nuryani, Perempuan Kuat Jadi Pemulasara Jenazah COVID-19, Sering Pulang Subuh
"Ketika bekerja, tiba-tiba korban mengeluh sakit dan lemas kemudian jatuh tidak sadarkan diri. Korban kemudian dibawa ke puskemas Bojong Menteng," kata Erna dalam keterangan tertulis, Jumat (30/7/2021).
Sesampainya di Puskesmas, lanjut Erna, korban dinyatakan sudah tidak bernyawa oleh pihak Puskesmas.
"Setelah dilakukan tes swab Antigen (di Puskesmas) ke korban hasilnya positif Covid 19," jelasnya.
Korban berdomisil di Desa Gubug Sari, Kecamatan Pagendon, Kabupaten Kendal di makamkan di TPU Padurenan, Kota Bekasi dengan protokol kesehatan Covid-19 atas persetujuan dari pihak keluarga.
"Keluarga korban ibu Siti Aminah (Adik Korban) warga Bojong Menteng membuat pernyataan bahwa korban akan di kebumikan dengan pemulasaran mayat secara protokol Covid 19," jelas Erna.
Baca Juga: Protokol Pemulasaraan dan Pemakaman Jenazah Covid-19 di Wilayah Sulsel
Kontributor : Imam Faisal
Berita Terkait
-
40 Siswa Madrasah Ditetapkan Sebagai Duta Moderasi Beragama
-
Putri Pahlawan Kusumah Atmadja di Usia Senja: Hidup Sendiri, Tinggal di Kontrakan
-
Sendiri di Usia Senja: Kisah Putri Pahlawan Kusumah Atmadja yang Tinggal di Kontrakan
-
BisKita Trans Wibawamukti Siap Meluncur, Organda Bekasi Minta Rem Darurat
-
Belum Ada yang Teridentifikasi, RS Polri Kumpulkan Sampel Jenazah Korban Kebakaran Pabrik di Bekasi
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
- Cucu Ulang Tahun, Kado dari Kris Dayanti untuk Azura Bikin Atta Halilintar Semringah: Masya Allah!
- Dihujat Gegara Sindir Raffi Ahmad, Pendidikan Andhika Pratama dan Andre Taulany Tak Jauh Beda
Pilihan
-
Setelah Dihitung, Wamenhub Bilang Harga Tiket Pesawat Bisa Turun di Libur Nataru
-
Luhut Yakin Prabowo Bisa Capai Pertumbuhan Ekonomi 8%, Ini Strateginya
-
Teken Dealership Agreement Eksklusif, MAB Jadi Distributor Resmi Truk Yutong di Indonesia
-
Tol Balikpapan-Samarinda Sepi Peminat Meski Persingkat Waktu Menuju IKN, Apa Alasannya?
-
IKN Tak Berpenghuni? Akademisi Sindir Minta Jokowi yang Jadi "Penunggunya"
Terkini
-
Ini Alasan Kejari Perpanjang Masa Penahanan Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bekasi
-
Menuju Ekonomi Hijau, Portofolio Pembiayaan Berkelanjutan BRI Capai Rp764,8 Triliun
-
Kecelakaan Maut di Bekasi, Ibu dan Anak Tewas Mengenaskan
-
Ketua RT Ungkap Kondisi Satu Keluarga di Bekasi yang Jadi Korban Kecelakaan Tol Cipularang
-
Kecelakaan Maut di Tol Cipularang, Begini Penjelasan Jasa Marga