SuaraBekaci.id - Pos penyekatan Gerbang Tol Otomatis (GTO) Bekasi Barat terpantau sepi di hari raya Idul Adha, Selasa (20/7/2021) sore.
Kapospam Tol Bekasi Barat AKP Winarsih mengatakan, pihaknya tetap melakukan penyekatan dengan mekanisme yang telah ditentukan.
"Penyekatan tetap dilaksanakn, dengan mekanisme yang sudah ditentukan," kata Winarsih saat ditemui di lokasi, Selasa (20/7/2021)
"Dari pukul 06.00 hingga 10.00 yang diperbolehkan masuk dari sektor esensial dan kritikal, kemudian pukul 10.00 WIB sampai 22.00 WIB khusus untuk nakes, damkar dan darurat," lanjutnya.
Dia menyampaikan, tidak banyak warga yang menuju ke Jakarta melalui GTO Bekasi Barat dihari raya Idul Adha.
"Hari raya ini berkurang yah, tidak banyak, yang menuju dari arah Jakarta tidak banyak," katanya.
Pantauan SuaraBekaci.id dari pukul 16.30 WIB hingga 17.30 WIB hanya sedikit kendaraan yang ingin mencoba melintasi pos penyekatan GTO Bekasi Barat.
Namun demikian, petugas langsung memutar balikan setiap kendaraan yang ingin memasuki wilayah Jakarta tanpa persyaratan yang lengkap.
Kontributor : Imam Faisal
Baca Juga: PPKM Darurat Berakhir, Bukittinggi Tunggu Perintah Pusat
Berita Terkait
-
Geger Jasad Pria Misterius di TPU Bekasi Barat, Diduga Korban Pembunuhan
-
7 Pilihan Lokasi Tanah Murah di Sekitar Bekasi Barat, Ada Akses Transum
-
Raih Capaian Gemilang, Pengunjung Vasaka Hotel Naik Signifikan Saat Libur Panjang Idul Adha
-
Dampak PHK: Jumlah Orang Berkurban Idul Adha 2025 Anjlok!
-
Sebar Qurban 2025: Menjangkau 202 Ribu Penerima di 130 Kota dan 9 Negara
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar