SuaraBekaci.id - Seorang pria mengaku Raja Sunda Asia ngamuk di Bekasi. Raja Sunda Asia ngamuk di bengkel las depan PT Indo Beras Unggul.
Kejadian itu tepatnya di Jalan Rengasbandung KM 60, Desa Karangsambung, Kecamatan Kedungwaringin, Kabupaten Bekasi, Selasa (6/7/2021).
Pria yang mengaku sebagai Raja dari Kerajaan Sunda Asia itu dan berasal dari Pamanukan, Kabupaten Subang. Raja Sunda Asia mengancam akan melaporkan kejadian ini ke PBB.
Namun tak jelas apa yang ingin dilaporkan. Dia juga mengamuk dan merusak beberapa sepeda motor yang terparkir di sebuah bengkel las.
"Saya orang yang direkayasa penyakit dan negara ini sedang diawasi oleh PBB," kata Pria tersebut.
Anggota Unit Reskrim Polsek Cikarang Timur Bripka Anggi Berrindo mengatakan untuk mengantisipasi amukan warga, anggota limnas segera melaporkan kejadian tersebut ke pihak kepolisian dan petugas kepolisian segera membawa ke kantor Polsek.
"Tadinya warga mau bawa ke kantor Desa, saya khawatir si Bapak tersebut mengamuk di desa lalu diamuk masa akhirnya saya bawa ke Polsek Cikarang Timur," kata Anggi kepada wartawan, Selasa (6/7/2021).
Anggi menyebut, akan membawa pria yang diduga memiliki gangguan mental ke tempat rehabilitasi orang gangguan jiwa yang berada di Cikarang Timur.
"Kita sedang kordinasi dengan Satpol PP, diduga pria tersebut adalah orang dengan gangguan mental," jelasnya.
Baca Juga: Warga Bekasi Masuk Jakarta Makin Sedikit, Kalimalang Tak Padat
Kontributor : Imam Faisal
Berita Terkait
-
KPK Sebut Ketua PDIP Jabar Diduga Kecipratan Duit Kasus Ijon Proyek Bekasi, Berapa Jumlahnya?
-
Pola Korupsi 'Balik Modal Pilkada' Jerat Bupati Bekasi? KPK Cium Modus Serupa Lampung-Ponorogo
-
Ono Surono Dicecar KPK Soal Aliran Uang Korupsi Bupati Bekasi, Kapasitas Sebagai Ketua PDIP Jabar
-
Wakil Ketua DPRD Jabar Ono Surono Diperiksa KPK, Terseret Pusaran Korupsi Bupati Bekasi?
-
KPK Periksa Sekretaris Camat dan 5 Direktur Swasta dalam Kasus Korupsi Bupati Bekasi
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol