SuaraBekaci.id - Rachmawati Soekarnoputri dimakamkan di Karawang, Jawa Barat. Hal itu dikatakan Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra.
Rachmawati Soekarnoputri meninggal dunia di RSPAD, Gatot Subroto, Jakarta, Sabtu (3/7/2021) pagi. Rachmawati Soekarnoputri dimakamkan di pemakaman San Diego Hills, Karawang.
Informasi tersebut lantas dibenarkan oleh eks Koordinator Relawan di Direktorat Relawan Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandi, Andrianto.
"Betul (informasinya)," kata Andrianto saat dikonfirmasi Suara.com, Sabtu.
Rachmawati Soekarnoputri meninggal dunia, Sabtu (3/7/2021) pagi. Putri Presiden Republik Indonesia pertama, Soekarno, Rachmawati Soekarnoputri meninggal dunia di RSPAD.
Rachmawati Soekarnoputri adalah adik Megawati Soekarnoputri.
Kabar tersebut dicuitkan oleh Ketua Harian DPP Partai Gerindra, Sufmi Dasco Ahmad pada Sabtu (3/7/2021) pagi.
Dalam cuitannya, ia mengatakan Rachmawati Soekarnoputri meninggal pada Sabtu, 3 Juli di RSPAD
"Berita duka,. Innalilahi wa innaillaihi rojiun, Pada 3 Juli 2021, sekira Pk. 06.45 WIB, Telah wafat Ibu Rachmawati Soekarnoputri di RSPAD," begitu kata Dasco.
Baca Juga: Sandiaga Uno Berduka, Sebut Rachmawati Soekarnoputri Putri Terbaik Bangsa
Rachmawati Soekarnoputri lahir pada 27 September 1950. Anak ketiga Soekarno dan Fatmawati ini memiliki nama lengkap Diah Pramana Rachmawati Soekarnoputri.
Rachmawati merupakan politikus Partai Gerakan Indonesia Raya, pendiri dan Ketua Pembina Yayasan Pendidikan Bung Karno, dan pendiri Partai Pelopor.
Berita Terkait
-
Jadi Lokasi Pemakaman Hotma Sitompul, Ini Fasilitas dan Biaya Fantastis San Diego Hills
-
San Diego Hills Memorial Park: Pemakaman Rasa Resort, Begini Sejarahnya
-
Romy Soekarno Anak Siapa? Cucu Presiden Pertama Dapat Kursi DPR Usai Sri Rahayu-Arteria Dahlan Mundur
-
Detik-detik Keluarga Antar Jenazah Melitha Sidabutar ke San Diego Hills
-
3 Artis yang Sudah Pesan Makam di San Diego Hills, BCL Sebelahan dengan Ashraf Sinclair
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang