SuaraBekaci.id - Lokasi vaksinasi COVID-19 gratis di Bekasi dan Karawang tersebar di 3 tempat. Vaksin COVID-19 massal di Bekasi akan dilakukan di Stadion Patriot Chandrabhaga, Kota Bekasi.
Pendaftaran dilakukan di kantor Kelurahan domisili sekitar, dengan membawa KTP dan Kartu Keluarga. Menjelang vaksinasi, sehari sebelumnya akan dilakukan pemeriksaan kesehatan di puskesmas domisili.
Sasaran Serbuan Vaksin Massal Kota Bekasi, menargetkan usia 18 tahun keatas dan lansia dengan jenis vaksin yang digunakan adalah Sinovac.
Sementara di Karawang, vaksinasi COVID-19 grartis mulai dilakukan, Senin, 28 Juni hingga 30 Juni di Puskesmas se Kabupaten Karawang dengan target 5000 orang.
Sedangkan pada tanggal 2 Juli mendatang, masyarakat di sekitar Kodim 0604 Karawang dapat melakukan pendaftaran di Gor Adiarsa Sport Center, Jl. dr. Taruno, Adiarsa Barat Kec. Karawang Barat, Jawa Barat.
Ada beberapa persyaratan yang harus dipenuhi bagi peserta vaksinasi, antara lain
- Usia minimal 18 tahun
- Berdomisili atau KTP Karawang
- Sehat memenuhi persyaratan Vaksinasi
- Fotokopi KTP 2 lembar
- Mengisi formulir pendaftaran di Koramil Jajaran Kodim 0604 Karawang
Cara Pendaftaran Serbuan Vaksin Siliwangi
Mendaftar di Koramil terdekat
Membawa KTP domisili Karawang, bagi masyarakat yang bukan ber KTP Karawang dapat membawa surat keterangan berdomisili Karawang pada RT/RW setempat
Baca Juga: Kocak, Spanduk Peringatkan Corona: : Anda Positif COVID-19, HP Dipegang Istri 14 Hari
- Pendaftaran melayani selama 24 jam
- Pendaftaran tidak dapat diwakilkan
Pastikan anda telah mendaftar terlebih dahulu, karena Serbuan Vaksin Siliwangi tidak melayani pendaftaran secara on the spot, kemudian setelah terdaftar peserta akan mendapatkan nomor pendaftaran di Koramil dengan target vaksinasi sebanyak 2200 orang.
Kontributor : Kiki Oktaliani
Tag
Berita Terkait
-
Ternyata Ini Alasan Bupati Karawang Lantik Ratusan ASN pada Malam Tahun Baru
-
KPK Panggil Eks Sekdis Kabupaten Bekasi yang Sempat Diamankan Saat OTT
-
Pramono Anung: Kenaikan UMP Jakarta Tertinggi, Meski Nominalnya Kalah dari UMK Bekasi
-
Efek Domino OTT KPK, Kajari HSU dan Bekasi Masuk 'Kotak' Mutasi Raksasa Kejagung
-
Tertinggi Rp6 Juta! Ini Daftar Gaji Minimum 27 Daerah di Jabar 2026, Daerahmu Urutan Berapa?
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Siapa Dalangnya? Polda Metro Jaya Selidiki Teror Mengerikan ke DJ Donny
-
PMI Kirim 2.500 Ton Bantuan ke Sumatera
-
Usia 130 Tahun, Ini Capaian BRI dan Kontribusi untuk Negeri di Sepanjang Tahun 2025
-
Dua Penerjun Tewas di Pangandaran
-
Ribuan Buruh Jawa Barat 'Serbu' Jakarta: Tuntut KDM Batalkan Keputusan UMSK 2026