SuaraBekaci.id - Planet Bekasi, begitu sebutan kebanyakan orang untuk 'mencibir' Bekasi yang sangat jauh jaraknya dari Jakarta, dan juga sangat panas. Namun Bekasi tak seburuk itu. Bekasi menyimpan banyak kelebihan dan potensi ekonomi.
Meskipun sering dijuluki dengan planet lain, Bekasi menyimpan banyak keindahan dan keunggulan sendiri. Mulai dari alam hingga kulinernya.
Berikut ulasan hal yang membuat Anda cinta dengan Bekasi:
Jauh dari kebisingan kota, pantai Bahagia, Muara Gembong, Bekasi Jawa Barat desa ini ternyata telah menjadi desa wisata.
Warga di kawasan pantai Bahagia juga memanfaatkan alam yang ada di sekitarnya yang banyak ditumbuhi oleh pohon mangrove yang buahnya dapat diolah menjadi sirup dan dodol serta dipasarkan ke luar desa dan dijadikan sebagai oleh-oleh khas dari Muara Gembong.
Selain itu juga, masyarakatnya yang sebagian besar bekerja sebagai nelayan mengembangkan produk perikanan berupa bakso dan kerupuk ikan.
Meskipun Bekasi dikenal dengan lalu lintasnya yang sesak, daerah-daerah di indonesia tetaplah menyimpan surga tersembunyi di balik kegaduhan kota.
Baca Juga: Viral Pasien Bocah Tidur Bersama Jenazah Covid-19, RS Mitra Keluarga: Kami Laporkan
Pantai Beting atau pantai Muara Beting salah satunya yang juga terletak di Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muara Gembong, Bekasi, Jawa Barat.
Pantai yang tengah pada tahap pengembangan ini menyuguhkan pemandangan yang tak kalah bagusnya untuk menghilangkan penat, di sini juga banyak dijumpai pohon-pohon bakau dan burung-burung yang hidup disana.
3. Curug Parigi
Curug Parigi bukanlah hal baru, kawasan ini telah dijadikan lokasi syuting seperti FTV, sinetron, reality show, hingga layar lebar lho seperti Dia Sang Penakluk.
Curug Parigi ini sekilas mirip dengan air terjun Niagara yang ada di Kanada, Amerika Utara.
Keindahan dari curug Parigi ini yang harus tetap dijaga, karena beberapa kali terlihat sampah berserakan di sekitar air terjun tersebut.
Tag
Berita Terkait
-
KPK Sebut Ketua PDIP Jabar Diduga Kecipratan Duit Kasus Ijon Proyek Bekasi, Berapa Jumlahnya?
-
Pola Korupsi 'Balik Modal Pilkada' Jerat Bupati Bekasi? KPK Cium Modus Serupa Lampung-Ponorogo
-
Ono Surono Dicecar KPK Soal Aliran Uang Korupsi Bupati Bekasi, Kapasitas Sebagai Ketua PDIP Jabar
-
Wakil Ketua DPRD Jabar Ono Surono Diperiksa KPK, Terseret Pusaran Korupsi Bupati Bekasi?
-
KPK Periksa Sekretaris Camat dan 5 Direktur Swasta dalam Kasus Korupsi Bupati Bekasi
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi