SuaraBekaci.id - Seorang pria paruh baya bernama Sualeman ditemukan tewas dengan sembilan luka tusuk pada bagian tubuhnya di sebuah ruko yang berada di Jalan Haji Kurdi, Kelurahan Karasak, Kecamatan Astana Anyar, Kota Bandung Kamis (27/5/2021). Dia diuga sebagai korban pembunuhan.
Kapolsek Astana Anyar Kompol Fajar Hari Kuncoro mengatakan, jasad Sulaeman pertama kali ditemukan oleh istri dan anaknya. Yakni, ketika keduanya baru pulang dari toko milik keluarganya di Jalan Cibadak.
"Saksi pulang ke ruko dalam keadaan kunci tergembok dari luar. Setelah pintu dibuka, ditemukan korban sudah meninggal dalam keadaan duduk di lantai bersimbah darah," katanya dilansir dari AyoBandung.com -- jaringan Suara.com.
Dia menerangkan, istri dan anaknya itu terkahir kali melihat Sulaeman dalam kondisi masih tidur pada sekitar pukul 07.20 WIB. Tepatnya, sebelum mereka berdua berangkat ke toko keluarga.
Diketahui bahwa yang memegang kunci rolling door ruko hanya korban beserta istri dan anaknya
Pihak kepolisian telah melalukan pemeriksaan dan mengamankan TKP. Kemudian, para saksi pun dimintai keterangan oleh tim penyidik.
Unit Inafis melakukan pengolahan TKP dan membawa jasad korban ke Rumah Sakit Sartika Asih untuk diotopsi.
Kasatreskrim Polrestabes Bandung AKBP Adanan Mangopang pun turut hadir di TKP. Menurut keterangannya, Sulaeman diduga sebagai korban pembunuhan.
"Dugaan sementara yang bersangkutan korban pembunuhan," ujar Kasatreskrim Polrestabes Bandung AKBP Adanan Mangopang di TKP, Kamis, 27 Mei 2021.
Baca Juga: Tabrakan Beruntun di Gerbang Tol Pasteur,Pemobil: Inalilahi
Menurut keterangan pihak keluarga, belum didapati adanya barang berharga yang hilang. Oleh karena itu, kecil kemungkinan korban dibunuh untuk modus pencurian. Pihak kepolisian pun masih melakukan penyelidikan untuk mengungkap kasus.
Tag
Berita Terkait
-
Bojan Hodak Blak-blakan soal Kondisi Fisik Skuad Persib Jelang Putaran Kedua Super League
-
Selamat Tinggal, Thom Haye Kembali ke Eropa
-
Tak Mau Terbuai Puncak Klasemen, Eliano Reijnders Bicara Soal Ancaman Persib
-
Tak Dapat Maarten Paes, Persib Bandung Incar Kiper Keturunan Lainnya
-
Thom Haye 'Menghilang' dari Latihan Persib Bandung, Ada Apa?
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar