SuaraBekaci.id - Pakaian dalam asal Amerika bisa bersih tanpa sendiri tanpa perlu dicuci. Pakaian dalam yang diklaim sebagai yang terbersih di dunia itu dikeluarkan sebuah brand asal Minnesota, Amerika Serikat, HercLeon.
HercLeon sempat mencuri perhatian dengan menciptakan kaus, kaus kaki, dan sprei yang bisa bersih sendiri tanpa dicuci. Pada Februari lalu, HercLeon meluncurkan pakaian dalam bernama Kribi yang juga tidak perlu dicuci.
Pakaian dalam tersebut tak perlu dicuci karena Kribi dibuat dari bahan revolusioner bernama HercFiber yang dapat terus menerus membunuh bakteri. HercFiber sendiri dibuat dari campuran serat bambu, tembaga, eucalyptus, dan beechwood.
Tembaga tersebut lah yang berfungsi memperlambat pertumbuhan bakteri dan menghilangkannya dari pakaian dalam Kribi.
"Kribi terus menerus menghancurkan semua bakteri dan tetap bersih," kata perwakilan HercLeon, seperti dilansir dari laman AyoJakarta.com.
Terdapat cara untuk merawat pakaian dalam kribi. Yakni, dengan cara dijemur atau dibiarkan terkena angin selama beberapa jam setelah dipakai seharian. Jika sudah, kribi akan kembali segar seperti semula.
Sementara itu, ide membuat produk ini dicetuskan oleh Pendiri sekaligus Direktur Kreatif HercLeon, Wenceslaus Muenyi.
Ide tersebut muncul saat sedang melakukan perjalanan di Islandia. Dia menyadari bahwa pakaian dalam yang dibawanya mulai bau.
Wenceslaus pun mencari solusi untuk masalah ini dan mulai memikirkan konsep pakaian dalam yang tahan bau tanpa harus dicuci.
Baca Juga: Orator Aksi Bela Palestina di Depan Kedubes AS: Musnahkan Israel
Alhasil, ia pun menciptakan ide bahan HercFiber dan membuat Kribi. Meski sudah memakai bahan HercFiber, Kribi masih rentan terhadap bakteri penyebab bau. Hanya saja, bau tersebut tidak akan bertahan lama di Kribi, seperti pada pakaian dalam berbahan kapas atau poliester.
Berita Terkait
-
Megawati Kecam Intervensi AS di Venezuela: Ini Imperialisme Modern!
-
Pantau Saham AS dan Kripto Kini Bisa Lebih Mudah
-
Harga Minyak Dunia Naik Tipis: Stok AS Merosot di Tengah Ambisi Trump Kuasai Minyak Venezuela
-
Dibalik Penangkapan Nicolas Maduro: Mengapa AS Pilih 'Surgical Strike' Ketimbang Invasi Total?
-
Gedung Kedubes AS Diguncang Protes, Massa Buruh: Jangan Sampai Indonesia Jadi Sasaran Berikutnya
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74