SuaraBekaci.id - Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi meninjau Posko Penyekatan Mudik di Sumber Artha, Kalimalang, Bekasi, Senin (10/5/2021).
Posko Sumber Artha merupakan salah satu titik dari tiga Posko Penyekatan Mudik di Kota Bekasi.
Tampak kedatangan Rahmat Effendi atau Pepen langsung disambut Papospam Sumber Artha Ipda Suhar di lokasi.
Rahmat Effendi tampak mendengarkan penjelasan Papospam Sumber Artha terkait kegiatan penyekatan Mudik yang sudah berjalan mulai 6 Mei 2021.
Baca Juga: Kisah Pemudik Lewati Pos Penyekatan Karawang untuk Menikah di Pemalang
Pepen menanyakan bahwa petugas sudah bisa mengidentifikasi pemudik yang melintas di Posko.
"(Jam mudik maupun pemudik) Sudah bisa diduga-duga ya?" tanya Pepen.
Mendengar pertanyaan Pepen, Suhar mengatakan bahwa pihaknya sudah mengetahui jam-jam pemudik yang akan melintas.
Kata Suhar, pemudik biasanya akan melintas di malam hari yakni di atas jam 20.00 dan menjelang sahur.
"Biasanya mulai jam 20.00 hingga menjelang Sahur pak," jawab Suhar.
Baca Juga: 16.537 Kendaraan Diusir di Penyekatan Mudik se-Indonesia
Lebih lanjut Suhar menjelaskan hingga siang ini nihil kendaraan yang diputarbalikkan petugas.
Adapun rata-rata kendaraan yang melintas bukanlah pemudik melainkan orang yang bekerja.
"Hari ini nihil tak ada kendaraan yang diputarbalikkan," katanya.
Berita Terkait
-
Jasad Pria Misterius Ditemukan Mengapung di Sungai Kalimalang Bekasi, Begini Kata Polisi
-
Kini Maju Jadi Cagub Jakarta, Netizen Bekasi Tagih Janji Ridwan Kamil Sulap Kalimalang Jadi Sungai di Korea
-
Tawari Sule Jadi Wakil Wali Kota Bekasi, Raffi Ahmad Kini Jadi Makelar Jabatan?
-
Warganet Sebut Raffi Ahmad Sudah Jadi 'Makelar', Sempat Tawari Sule Jadi Wakil Wali Kota Bekasi
-
Sule Tolak Tawaran Raffi Ahmad, Berapa Gaji Wakil Wali Kota Bekasi?
Terpopuler
- Jairo Riedewald: Saya Tidak Bisa...
- Gibran Disebut Ikut Selamatkan Warga Los Angeles saat Kebakaran, Netizen: Nyelamatin IPK Aja Nggak Bisa
- Jairo Riedewald: Saya Cuma Kelinci Percobaan
- Thom Haye Bicara Potensi Dilatih Patrick Kluivert: Sulit...
- Patrick Kluivert: Mees Hilgers, Calvin Verdonk, dan Jay Idzes
Pilihan
-
Bisnis Lesu, Starbucks PHK Karyawan Mulai Maret 2025
-
Skandal Parkir Samarinda: Audit Inspektorat Siap Bongkar Ketidakwajaran Setoran
-
Maksimalkan MBG di Kaltim, Pengamat Ekonomi: Pangkas Uang Makan dan Gaji Pejabat!
-
Kabinet Besar hingga Sawit: Kritik Pemuda Kaltim pada 100 Hari Prabowo-Gibran
-
Perbandingan Spesifikasi OPPO Reno13 F 5G vs OPPO Reno12 F 5G, Pilih Mana?
Terkini
-
KKP Segel Pagar Laut Milik PT TRPN di Bekasi, Kuasa Hukum: Bukan Salah Kami!
-
Viral Pagar Laut Misterius di Bekasi, KKP Ambil Langkah Penyegelan
-
Pagar Laut Misterius di Bekasi Ganggu Rezeki Nelayan, Pemprov Jabar Klaim Begini
-
Tuntut Pembunuh Suaminya Dihukum Berat, Istri Sandy Permana: Nyawa Dibayar Nyawa
-
Pelajar SMP di Bekasi Jadi Korban Penipuan Uang Palsu Lewat Facebook, Dapat Upah Rp50 Ribu