SuaraBekaci.id - Polres Karawang memaksa ribuan kendaraan pemudik untuk berputar balik kembali ke daerah asalnya. Kegiatan ini berlangsung di Pos Penyekatan Mudik Tanjung Pura, Kabupaten Karawang, Minggu (9/5/2021) dini hari.
Kapolres Karawang AKBP Rama Samtama Putra mengatakan, pihaknya sudah memutarbalikkan ribuan para pemudik dari arah Bekasi menuju arah Cikampek.
"Estimasi tadi hampir 1500 sampai 1600, ini masih berlangsung yah," jelasnya saat ditanyakan SuaraBekaci.id di lokasi, Minggu (9/5/2021).
Dia menyatakan pihaknya juga memperluas penyekatan mudik. Hanya beberapa kendaraan yang dapat melintas di penyekatan mudik tersebut.
Penyekatan mudik itu tidak menutup total akses untuk ke Karawang.
"Kita screening yah, sesuai dengan aturan yang bisa menunjukan surat antigen negative, kemudian dengan surat pengecualian apakah itu keluarga yang sakit, meninggal, mengantar orang hamil, maupun pekerja, ini ada surat apakah itu pimpinan, ataupun dari kepala desa," lanjut Rama.
Rama menghimbau kepada masyarakat untuk tidak pulang kampung agar penyebaran covid 19 dapat di atasi.
"Kita selalu menghmbau kepada warga untuk senantiasa (mentaati) aturan ataupun edaran dari pemerintah pusat bahwa terhadap larangan mudik ini tolong dipatuhi, ini demi keselamatan bersama," himbaunya.
Baca Juga: Pemudik dari Bekasi Protes, Sebut Pemerintah Tidak Adil
Berita Terkait
-
Ternyata Ini Alasan Bupati Karawang Lantik Ratusan ASN pada Malam Tahun Baru
-
Antrean Mengular, Polisi Siapkan Buka-Tutup Rest Area KM 57 Tol Jakarta - Cikampek
-
Pesawat Latih Jatuh di Karawang: Pilot Ungkap Detik-Detik Mesin Hilang Tenaga
-
Detik-detik Mencekam Pesawat Oleng Lalu Jatuh di Karawang, Begini Kondisi Seluruh Awaknya
-
Urusan Banjir 'Abadi' Belum Selesai, Wakil Ketua DPR RI Turun Kembali ke Desa Karangligar
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
-
7 HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025, Daily Driver Andalan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
Terkini
-
Jusuf Kalla Lepas Relawan PMI untuk Bencana Sumatera dan Aceh
-
Libur Usai, Arus Balik Dimulai: Ini Imbauan Penting untuk Penumpang Kereta Api
-
BRI Dorong Percepatan Pemulihan Pascabencana lewat Pembangunan Huntara di Aceh
-
Sambut 2026, Dirut BRI Optimistis Transformasi Dorong Pertumbuhan Jangka Panjang
-
Siapa Dalangnya? Polda Metro Jaya Selidiki Teror Mengerikan ke DJ Donny