
SuaraBekaci.id - Jawa Barat bebas zona merah Covid-19. Tidak ada zona merah Covid-19 atau zona risiko tinggi Covid-19 di Jawa Barat pada pekan ini.
Pada laman covid19.go.id/peta-risiko, Minggu (18/4/2021), disampaikan terdapat sebanyak 19 kabupaten/kota di Jawa Barat yang masuk zona oranye atau zona risiko sedang.
Selanjutnya, terdapat sebanyak delapan kota dan kabupaten yang masuk zona kuning Covid-19atau zona risiko rendah Covid-19.
Dilansir dari AyoBandung.com -- jaringan Suara.com, berikut daftar wilayah zona penyebaran corona di Jawa Barat:
Baca Juga: Istri Positif Covid-19, Ini Hasil Tes Ridwan Kamil
Zona Kuning:
Kabupaten Cianjur
Kabupaten Bandung
Kabupaten Bekasi
Kabupaten Sukabumi
Kabupaten Tasikmalaya
Kabupaten Sumedang
Kabupaten Subang
Kabupaten Pangandaran
Zona Oranye:
Kabupaten Ciamis
Kabupaten Garut
Kabupaten Bandung Barat
Kabupaten Cirebon
Kabupaten Kuningan
Kabupaten Majalengka
Kabupaten Purwakarta
Kabupaten Bogor
Kabupaten Karawang
Kabupaten Indramayu
Kota Depok
Kota Banjar
Kota Cirebon
Kota Bekasi
Kota Tasikmalaya
Kota Bogor
Kota Bandung
Kota Sukabumi
Kota CImahi
Zona Merah:
Baca Juga: Gantikan Aa Umbara, PDIP Beri Peringatan Keras ke Hengky Kurniawan
Tidak ada
Kasus Positif Covid-19 Naik 998
Jumlah akumulasi kasus positif Covid-19 di Jawa Barat sampai dengan Jumat (16/4/2021) tercatat seanyak 265.286. Data tersebut diperoleh dari laman Pikobar hingga pukul 21.00 WIB, Sabtu (17/4/2021).
Kenaikan kasus positif Covid-19 tercatat sebanyak 998 pada hari tersebut.
Sehingga, jumlah warga di Jawa Barat yang positif Covid-19 terdapat sebanyak 28.507 orang. Puluhan ribu orang tersebut berada dalam masa isolasi atau perawatan. Angka tersebut bertambah 381 kasus bila dibandingkan hari sebelumnya.
Untuk jumlah pasien positif yang meninggal dunia, hari ini total telah mencapai jumlah 3.479 orang. Angka tersebut meningkat 5 kasus dibanding sebelumnya.
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Emil Audero Cetak Sejarah Setelah 1 Detik Resmi WNI, Jadi Kiper Paling ... di Asia!
- Erick Thohir Geleng-geleng dengan Sikap Bahrain Jelang Hadapi Timnas Indonesia di Stadion GBK
- Sosok Mira Christina Setiady, Istri Bos Sritex Iwan Kurniawan Lukminto Punya Jabatan Moncer
- Ayah Mertua Elus-elus Perut Aaliyah Massaid Setelah Wudhu, Netizen Berdebat: Ajaran Siapa Sih?
- Seberapa Kaya Rudy Salim? Disebut Firdaus Oiwobo Cuma Sanggup Kasih Honor Rp6 Juta saat Podcast
Pilihan
-
IHSG Diprediksi Menguat, Bursa Asia dan Wall Street Kompak Beri Kabar Baik!
-
Bos Tol CMNP Jusuf Hamka Gugat Taipan MNC Hary Tanoe
-
Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 6 Maret 2025
-
Dianggap Rasis ke Pemain Naturalisasi, Ahmad Dhani Ternyata Keturunan Bule?
-
Pendirian Gereja Toraja Samarinda Terhalang Regulasi atau Tekanan Kelompok Tertentu?
Terkini
-
Kesaksian Pekerja di Mal Mega Bekasi Sebelum Diterjang Banjir: Kejadiannya Cepet Banget!
-
Puluhan Sepeda Motor Terendam Banjir di Stasiun Bekasi
-
Cerita Pekerja Ungkap Detik-detik Air Banjir Terjang Mega Mal Bekasi, Pengunjung Panik Berlarian!
-
Banjir Bekasi 2025: Villa Nusa Indah Tenggelam, Warga Mengungsi ke Atap Rumah
-
Kota Bekasi Lumpuh! Banjir Terburuk Sejak 2016