SuaraBekaci.id - Beredar video seorang pemotor masuk Jalan Tol Layang MBZ Syeikh Mohamed Bin Zayed arah Cikampek. Video tersebut tersebar di sejumlah akun media sosial.
Pemotor masuk Tol Layang MBZ nampak menggunakan jaket ojek online (ojol) dan memakai celana pendek. Peristiwa itu direkam pengendara mobil yang melintas di Jalan Tol Layang MBZ saat berada di sekitaran Bekasi.
Salah satu akun instagram yang membagikan peristiwa pemotor masuk ke Jalan Tol Layang MBZ itu yakni Bekasi Terkini, @bekasi.terkini.
"Pengendara motor masuk jalan tol layang MBZ (japek elevated II) arah Cikampek.Tampak pemotor tersebut menggunakan jaket ojol dan memakai celana pandek," tulis keterangan pada video yang dibagikan hari ini, Sabtu (17/4/2021).
Kemudian, disampaikan bahwa peristiwa pemotor masuk Jalan Tol MBZ itu terjadi pada Jumat (16/4/2021) sore.
"Kejadian tersebut terjadi hari Jumat (16/4/21) sekira pukul 17.15 WIB," demikian keterangan video tersebut.
Video tersebut mendapatkan beragam komentar dari warganet.
"Mungkin dia belum tau itu toll aph jalan layang," tulis @hof****.
"Masuknya ke tol elevated II (Tol Layang MBZ) bukannya udah dari dalam tol ya," timpal @har*****.
Baca Juga: Roy Suryo Sebut Jalan Tol Layang Syeikh Mohamed bin Zayed Punya Kadrun
Hingga berita ini ditayangkan, SuaraBekaci.id masih berupaya mendapatkan konfirmasi mengenai peristiwa tersebut.
Lihat video selengkapnya di sini
Berita Terkait
-
KPK Sebut Ketua PDIP Jabar Diduga Kecipratan Duit Kasus Ijon Proyek Bekasi, Berapa Jumlahnya?
-
Pola Korupsi 'Balik Modal Pilkada' Jerat Bupati Bekasi? KPK Cium Modus Serupa Lampung-Ponorogo
-
Ono Surono Dicecar KPK Soal Aliran Uang Korupsi Bupati Bekasi, Kapasitas Sebagai Ketua PDIP Jabar
-
Wakil Ketua DPRD Jabar Ono Surono Diperiksa KPK, Terseret Pusaran Korupsi Bupati Bekasi?
-
KPK Periksa Sekretaris Camat dan 5 Direktur Swasta dalam Kasus Korupsi Bupati Bekasi
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi