SuaraBekaci.id - Kolak merupakan salah satu hidangan buka puasa pada bulan ramadhan. Berikut merupakan resep buka puasa kolak pisang toping boba.
Kolak pisang toping boba disebut akan memberikan sensasi tersendiri saat disantap. Resep kolak pisang toping boba ini dilansir dari laman cookpad.com yang ditulis mamivanya.
Terdapat beberapa bahan-bahan dan langkah untuk membuat kolak pisang toping boba.
Bahan-bahan yang dibutuhkan antara lain, pisang tanduk, boba, gundu gula merah, gula pasir, air, pandan dan santan.
Bahan-bahan:
2 buah pisang tanduk, potong sesuai selera
Secukupnya boba
3 gundu gula merah
1 sdm gula pasir
Sejumput garam
Air secukupnya kurang lebih 750ml
Pandan buat simpul
1 bungkus santan instan 65ml
Langkah-langkah:
1.Didihkan air, lalu masukan gula merah dan gula putih, garam, dan pandan
2.Tunggu sampai gula larut
3.Masukan pisang, masak sampai pisang matang
4.Setelah pisang matang, masukan santan
5.Masak sebentar lagi saja
6.Angkat dan sajikan, jangan lupa beri toping bobanya
"Enak pake boba ada sensasi kenyel-kenyel bobanya beli ya tinggal rebus doank," tulis mamivanya.
Baca Juga: Resep Buka Puasa Es Kuwut Bali, Dijamin Endess Surendessss...
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol