SuaraBekaci.id - Kolak merupakan salah satu hidangan buka puasa pada bulan ramadhan. Berikut merupakan resep buka puasa kolak pisang toping boba.
Kolak pisang toping boba disebut akan memberikan sensasi tersendiri saat disantap. Resep kolak pisang toping boba ini dilansir dari laman cookpad.com yang ditulis mamivanya.
Terdapat beberapa bahan-bahan dan langkah untuk membuat kolak pisang toping boba.
Bahan-bahan yang dibutuhkan antara lain, pisang tanduk, boba, gundu gula merah, gula pasir, air, pandan dan santan.
Bahan-bahan:
2 buah pisang tanduk, potong sesuai selera
Secukupnya boba
3 gundu gula merah
1 sdm gula pasir
Sejumput garam
Air secukupnya kurang lebih 750ml
Pandan buat simpul
1 bungkus santan instan 65ml
Langkah-langkah:
1.Didihkan air, lalu masukan gula merah dan gula putih, garam, dan pandan
2.Tunggu sampai gula larut
3.Masukan pisang, masak sampai pisang matang
4.Setelah pisang matang, masukan santan
5.Masak sebentar lagi saja
6.Angkat dan sajikan, jangan lupa beri toping bobanya
"Enak pake boba ada sensasi kenyel-kenyel bobanya beli ya tinggal rebus doank," tulis mamivanya.
Baca Juga: Resep Buka Puasa Es Kuwut Bali, Dijamin Endess Surendessss...
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi