SuaraBekaci.id - Foto diduga pria yang disebut meludahi seorang perempuan dalam pembubaran pertunjukkan seni dan budaya Jaran Kepang beredar di jejaring sosial twitter.
Foto pria yang diduga meludahi wanita itu diunggah akun twitter AbuNawas911. Kemudian kembali diunggah dalam cuitan politikus Ferdinand Hutahaen.
Foto pria yang menggunakan topi baret berwarna merah dan baju berwarna hitam diunggah ulang Ferdinand Hutahaean sambil menyebut akun Divisi Humas Polri @DivHumas_Polri.
Akun AbuNawas911 menuliskan keterangan bahwa pria di dalam foto itu merupakan orang yang meludahi seorang perempuan dalam video pembubaran Jaran Kepang yang beredar.
"Pak Pol. Ini lho orangnya!!! Kepling (kepala lingkungan) yang meludahi seorang ibu dalam pembubaran pertujukan kuda lumping di Medan. Monggo segera diciduk," cuit AbuNawas911.
Sebelumnya beredar video yang memperlihatkan pembubaran pertunjukan jaran kepang. Pada video tersebut nampak seorang pria meludahi wanita setelah terlibat perdebatan.
Berita Terkait
-
Proliga 2026: Surabaya Samator Menang Dramatis atas Medan Falcons, Pelatih Tak Puas
-
Servis Jadi Kunci, Jakarta Garuda Jaya Tundukkan Medan Falcons 3-1 di Proliga 2026
-
Jadwal Pekan Kedua Putaran Pertama Proliga 2026, Medan Falcons Tampil di Kandang
-
Balita 4 Tahun Kena Peluru Nyasar Tawuran di Medan, KemenPPPA: Ini Ancaman Nyata Bagi Anak
-
Demo di Depan Kedubes AS Sempat Buat Lalu Lintas Tersendat
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol