SuaraBekaci.id - Mantan pemain Timnas Sepak Bola Indonesia Nuralim juga merasa menjadi korban penipuan Tenaga Kerja Kontrak (TKK). Hal itu menyusul kasus dugaan penipuan TKK yang menyeret namanya dan seorang pegawai Pemkot berinisial RS hingga dia dilaporkan ke Polres Metro Bekasi Kota.
Nuralim sebelumnya mengakui kalau dirinya menerima uang sebesar Rp35 juta beserta data diri dari pelapor kasus dugaan penipuan Ajie Fadillah. Tapi, Nuralim menegaskan bahwa uang tersebut bukan untuk dirinya melainkan diserahkan kepada orang lain.
Orang tersebut merupakan teman dari Nuralim yang juga teman dari pejabat Bekasi.
"Pak Esa itu temen saya, yang saya berkenalan dia memang suka bermain motor gede yang kebetulan juga banyak teman-teman pak Esa itu banyak dari pejabat-pejabat Bekasi," katanya, Kamis (7/4/2021).
Baca Juga: Nuralim Buka-bukaan Soal Kasus Dugaan Penipuan TKK
Nuralim merasa tertipu oleh orang tersebut. Dia juga heran mengapa temannya melakukan hal itu.
"Saya merasa ditipu juga sama pak Esa, kenapa pak Esa sampai seperti itu," kata Nuralim.
Nuralim juga meminta orang tersebut untuk segera mengembalikan uang dari warga yang melaporkannya, Ajie Fadillah.
"Kalau mereka memang gak mampu untuk buat menjadikan calon TKK itu menjadi pegawai pemda, ya harus dikembalikan uangnya," jelasnya.
Dia telah berupaya mencari keberadaan orang tersebut. Ia juga sudah mencoba untuk menghubungi.
Baca Juga: Viral Pria Curi Pakaian Dalam Wanita di Bekasi, Tujuannya Bikin Penasaran
"Sampai sekarang saya engga tahu entah dimana, di rumahnya saya datangi ternyata rumahnya kosong, kalau saya telepon tidak dijawab," katanya.
Nuralim berharap agar orang tersebut segera menemuinya dan bersama-sama menyelesaikan kasus tersebut.
"Ayo kita kumpul bareng-bareng, gimana cara penyelesaiannya ini," jelasnya.
Berita Terkait
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
40 Siswa Madrasah Ditetapkan Sebagai Duta Moderasi Beragama
-
Putri Pahlawan Kusumah Atmadja di Usia Senja: Hidup Sendiri, Tinggal di Kontrakan
-
Sendiri di Usia Senja: Kisah Putri Pahlawan Kusumah Atmadja yang Tinggal di Kontrakan
-
BisKita Trans Wibawamukti Siap Meluncur, Organda Bekasi Minta Rem Darurat
Terpopuler
- Mees Hilgers: Saya Hampir Tak Melihat Apa Pun Lagi di Sana
- Saran Pelatih Belanda Bisa Ditiru STY Soal Pencoretan Eliano Reijnders: Jangan Dengarkan...
- Coach Justin Semprot Shin Tae-yong: Lu Suruh Thom Haye...
- Jurgen Klopp Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Out Jadi Kenyataan?
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
Pilihan
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Malam Ini
-
Hanya 7 Merek Mobil Listrik China yang Akan Bertahan Hidup
-
Prabowo Mau Bangun Kampung Haji Indonesia di Mekkah
-
LIVE REPORT Kondisi SUGBK Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Bandara IKN Siap Sambut Penerbangan Komersial, Proyeksi 2026
Terkini
-
Geger Kapal Tongkang Nyangkut di Jembatan CBL Tambun, Begini Kronologisnya
-
Janjikan Pemerintah Bersih, Heri-Sholihin: Tak Ada Transaksional Mutasi ASN
-
Kampanye Akbar Heri-Sholihin Dihadiri Puluhan Ribu Pendukung, Herkos: Paslon 01 Solid!
-
Gelar Kampanye Akbar, Heri Koswara-Sholihin Janjikan Kenaikan Honor TKK hingga BPJS Gratis
-
Orangtua Harus Tahu, Begini Cara Mengawasi Navigasi Digital Remaja di Tiktok