SuaraBekaci.id - Aksi seorang maling mencuri pakaian dalam wanita terekam kamera CCTV di Bekasi. Maling tersebut merupakan seorang pria yang menggunakan kaos kutang dan penutup wajah berwarna hitam.
Pria itu namapak masuk perlahan melalui pintu pagar sebuah rumah berwara kuning. Lalu, dia berjalan perlahan ke arah jemuran pakaian yang tidak jauh dari pintu pagar.
Setelah itu dia terlihat memutari jemuran pakaian. Kemudian, kembali ke arah pintu pagar untuk meninggalkan lokasi.
Detik-detik maling pakaian dalam wanita yang terekam kamera CCTV itu viral. Salah satu akun instagram yang membagikannya yakni @gue_cikarang.
Baca Juga: Malu Pacar Tak Kuliah Demi Bantu Keluarga, Bocah Dipukuli Anak Tetangga
Pada rekaman video tersebut terlihat tanggal dan waktu terjadinya perisitwa maling pakaian dalam itu beraksi. Yakni, tanggal 6 April 2021 pukul 00.44 WIB.
Dalam keterangan videonya, akun tersebut menuliskan bahwa pria dalam video tersebut merupakan maling dalaman wanita.
"Maling dalaman wanita. Sudah sering terjadi di wilayah Cabang Pulo Bambu Desa Sukamurni," tulis akun itu dalam keterangan video.
Unggahan tersebut membuat warganet penasaran dengan tujuan pelaku mencuri pakaian dalam.
"Kalo kayak gitu buat apaan bang? Serius nanya ini mah," tanya warganet.
Baca Juga: Tim Patriot Sita Belasan Dus Miras di Bekasi
"Serius nanya. Itu buat apa?," timpal warganet lain.
Warganet lainnya ada yang menceritakan pengalaman menjadi korban pencurian.
"Gw pernah woy wktu kos di tamsos cikarang, daleman ilang mulu terus di balikin lg di taro depan pintu sampe se kresek dan bau kemenyan,dan itu yg kos kbykn cwek dan pd hilang bersamaan," tulis warganet lain.
Berita Terkait
-
Foto Bareng, Momen Kedekatan Ferdy Sambo dan Ahmad Luthfi Disebut Bikin Jokowi Panik: Ternyata Bestie..
-
Tak Percaya Muridnya yang Sebut Sapi Makan Martabak, Pak Ribut Guru Viral di TikTok Buktikan Langsung!
-
Cara Mengusir Ulat Jati Supaya Tidak Masuk Rumah Dan Menyebabkan Gatal
-
Jadi Tren Lagi di Medsos, Apa Itu Independent Women?
-
Profil dan Karier Lachlan Gibson, Viral Usai Curhat Diperlakukan Tak Menyenangkan oleh Polisi
Terpopuler
- Mees Hilgers: Saya Hampir Tak Melihat Apa Pun Lagi di Sana
- Saran Pelatih Belanda Bisa Ditiru STY Soal Pencoretan Eliano Reijnders: Jangan Dengarkan...
- Coach Justin Semprot Shin Tae-yong: Lu Suruh Thom Haye...
- Jurgen Klopp Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Out Jadi Kenyataan?
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
Pilihan
-
Tantangan Pandam Adiwastra Janaloka dalam Memasarkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Malam Ini
-
Hanya 7 Merek Mobil Listrik China yang Akan Bertahan Hidup
-
Prabowo Mau Bangun Kampung Haji Indonesia di Mekkah
-
LIVE REPORT Kondisi SUGBK Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
Terkini
-
Geger Kapal Tongkang Nyangkut di Jembatan CBL Tambun, Begini Kronologisnya
-
Janjikan Pemerintah Bersih, Heri-Sholihin: Tak Ada Transaksional Mutasi ASN
-
Kampanye Akbar Heri-Sholihin Dihadiri Puluhan Ribu Pendukung, Herkos: Paslon 01 Solid!
-
Gelar Kampanye Akbar, Heri Koswara-Sholihin Janjikan Kenaikan Honor TKK hingga BPJS Gratis
-
Orangtua Harus Tahu, Begini Cara Mengawasi Navigasi Digital Remaja di Tiktok