SuaraBekaci.id - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo membeberkan kronologis penyerangan Mabes Polri oleh perempuan bernama Zakiah Aini pada Rabu (31/3/2021).
Kapolres menerangkan, peristiwa itu berlangsung sekitar pukul 16.30 WIB. Tepatnya, saat Zakiah Aini masuk ke Mabes Polri.
Menurut Kapolri, kejadian berlangsung saat satu Zaikah Aini (25) berjalan masuk dari pintu belakang Mabes Polri. Lalu dia berjalan menju pos gerbang utama.
"Yang bersangkutan kemudian menanyakan dimana keberadaan kantor pos. Dan kemudian diberikan pelayanan oleh anggota dan ditunjukkan arah kantor pos tersebut," katanya.
Zakiah Aini kemudian, meninggalkan pos itu. Tidak lama setelah itu Zakiah Aini kembali mendatangi pos tersebut dan langsung melakukan penyerangan.
Dia menenteng pistol dan melepaskan tembakannya sebanyak enam kali kepada anggota kepolisian yang tengah bertugas.
"Kemudian melakukan penyerangan kepada anggota yang ada di pos jaga dengan melakukan penembakan sebanyak 6 kali, 2 kali kepada anggota di dalam pos, 2 kali di luar dan menembak lagi kepada anggota yang ada di belakangnya," tuturnya.
Setelah itu, pihak kepolisian menemmbak Zakiah Aini.
"Terhadap tindakan tersebut dilakukan tindakan tegas terukur kepada yang bersangkutan," ujarnya.
Baca Juga: Proses Otopsi Kelar, Jenazah Penyerang Mabes Polri Langsung Dimakamkan
Berita Terkait
-
Boni Hargens: Rekomendasi Kompolnas Normatif Saja Soal Reformasi Polri
-
RPI Optimistis Jenderal Sigit Wujudkan Transformasi Budaya Polri di Tahun 2026, Ini Alasannya
-
Boni Hargens: Kapolri Sukses Kawal Prabowo-Gibran, Sinyal Transformasi Budaya Polri di 2026
-
Warga Patuh Tanpa Kembang Api, Kapolri: Doa Bersama Dominasi Malam Tahun Baru
-
Kapolri: Warga Patuh Tanpa Kembang Api, Doa Bersama Dominasi Malam Tahun Baru
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
Terkini
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74
-
BRI dan Kemenpora Bekali Atlet SEA Games 2025 dengan Literasi Keuangan untuk Masa Depan
-
Apresiasi Prestasi Indonesia Raih Posisi Runner-Up SEA Games 2025, BRI Salurkan Bonus Atlet Nasional
-
Ini Alasan Polda Metro Jaya Tidak Tahan dr Richard Lee
-
KPK Panggil Wakil Ketua dan Anggota DPRD Kabupaten Bekasi