SuaraBekaci.id - Seorang pria dengan ciri-ciri yang sama terekam kamera sedang melakukan aksi pencurian di tiga lokasi berbeda di Bekasi bersama rekannya.
Aksi maling motor Bekasi beraksi di tiga lokasi berbeda itu terekam kamera CCTV. Video rekamannya kemudian viral di media sosial dan salah satu yang membagikannya yakni akun intagram @info_pondokgede.
Akun tersebut membagikan tiga video yang menunjukkan seorang pria dengan ciri-ciri yang sama dengan gelagat mencurigakan.
Pada video pertama dituliskan bahwa pria yang menggunakan helm berwarna biru dan jaket berwarna hijau tengah beraksi di Jalan Ratna, Jatibening Pondok Gede, Kota Bekasi, Jawa Barat.
"Nah kalau ini maling motor gagal, karena keburu yang punya datang," tulis akun tersebut pada video yang diunggah Sabtu (27/3/2021).
Selanjutnya, akun tersebut memperlihatkan aksi pria dengan ciri-ciri yang sama tengah beraksi di Jatiasih.
"Maling motor dengan ciri-ciri yang sama berkeliaran di wilayah Jatiasih. Setelah gagal di Ratna, video yang sebelumnya mimin posting, kini mencoba di wilayah Jatikramat dan Cahaya Kemang Permai," katanya.
Pada unggahan tersebut juga terdapat tangkapan layar rekaman video CCTV yang menunjukkan wajah pelaku.
"Jelas banget mukanya," kata warganet.
Baca Juga: Jadwal Salat dan Buka Puasa Bekasi-Karawang Minggu 28 Maret 2021
"Dah jelas banget tuh wajahnya," timpal yang lainnya.
"Nah mantep nih keliatan mukanya, mudah-mudahan cepet ketangkep," kata yang lainnya lagi.
Akun tersebut kemudian membagikan video rekaman CCTV pria dengan ciri-ciri dan pakaian yang sema tengah beraksi di salah satu rumah di Cluster Jatibening.
"Perhatikan bagaimana nih maling dengan santuynya," tulis akun tersebut.
Warganet terkejut dengan aksi video tersebut karena dilakukan pria yang sama.
"Gilaa hetrik," kata warganet.
Berita Terkait
-
5 Sindiran Politik Tajam Pandji Pragiwaksono dalam 'Mens Rea' yang Viral
-
KPK Periksa Eks Kajari Bekasi Kasus Suap Ijon Proyek Bupati Ade Kuswara
-
KPK Ultimatum Nyumarno, Politisi PDIP Bekasi Didesak Bersaksi di Kasus Suap Bupati
-
Prabowo Komentari Podcast di Sosial Media: Banyak Pakar Bicara Asal
-
Kawanan Maling Motor Tembak Warga di Palmerah, Penjual Beras Jadi Korban
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74