SuaraBekaci.id - Beredar sebuah video tentang cerita buruh di sebuah pabrik di Cikarang , Kabupaten Bekasi. Video tersebut membagikan aktivitas seorang warganet selama bekerja di perusahaan.
Video yang telah ditayangkan ribuan kali itu dibagikan akun instagram ANAK PT HITS @anakpt_hits pada Jumat (19/3/2021).
Dalam video tersebut nampak seorang buruh pabrik. Dia membagikan kisahnya bekerja di bagian produksi.
Dia membagikan kata-kata yang mengispirasi dan membuat orang tak mudah mengeluh dalam menjalani pekerjaan.
"Ada 2 pilihan hidup di pagi hari: kembali tidur untuk melanjutkan mimpi atau bangun tidur untuk mewujudkan mimpi," demikian kalimat awal pada video berdurasi 45 detik yang diunggah akun tersebut.
Video yang diunggah ulang dari akun instagram @ochiinov itu kemudian menuliskan tentang asam manis bekerja pada bagian produksi di pabrik tersebut.
"Aku tau kita kuta, biktinya kaki yang mampu berdiri 12 jam sehari, tangan yang selalu bergerak mengoperasikan produk, mata yang mampu meneliti sekian ratus produk dalam sehari," tulisnya.
Dia kemudian menyatakan, terkadang merasakan ngantuk dan lelah secara bersamaan hingga berpengaruh pada pekerjaan dan mendapatkan teguran.
Kendati demikian, dia tetap bersyukur atas pekerjaan tersebut. Dia pun mengajak rekan-rekannya untuk tetap bersemangat menjalani pekerjaan.
Baca Juga: Definisi Cinta Akhir Hayat, Kisah Kakek Nenek Ini Bikin Warganet Terharu
"Teruntuk kalian tetep kuat ya, sehat terus dan tetap semangat. Banyak temen-temen kita di luar sana yang ingin ada di posisi kita. Jangan lupa bersyukur atas rezeki yang datang setiap harinya," katanya.
"Dan yakini kita akan sukses, karena tidak ada perjuangan yang berakhir sia-sia," ujarnya.
Berita Terkait
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Apa Itu Segitiga Kematian di Wajah? Viral Kisah Suami Meninggal Usai Istri Iseng Pencet Jerawatnya
-
Viral Menu Kering MBG Disebut Jatah 2 Hari, Kepala SPPG Bekasi: Itu Salah Paham
-
Petrokimia Gresik Bangun Tangki Asam Sulfat 40.000 Ton
-
Indonesia Jadi Pusat Produksi Ban Dunia Lewat Peresmian Pabrik Baru Sailun Group di Demak
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam