SuaraBekaci.id - Seorang ibu rumah tangga di Bekasi, Tursini Alias Sella (31) harus berurusan dengan polisi. Dia ditangkap petugas Polsek Cikarang Barat karena menjadi pengedar sabu, Rabu (17/3/2021).
Ibu rumah tangga jadi pengedar sabu ini ditangkap di Jalan Teuku Umar RT 13/05 Kelurahan Telagaasih, Kecamatan Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi.
Penangkapan dilakukan ketika pihak kepolisian menyamar menjadi pembeli untuk memancing Tursini untuk bertemu di lokasi tersebut.
Kanit Reskrim Polsek Cikarang Barat Iptu Trisno mengatakan, saat mendatangi lokasi pihaknya melihat seorang wanita dengan gelagat mencurigakan yaitu Tursini. Setelah itu, pihaknya melakukan pemeriksaan dan penggeledahan.
Benar saja, polisi menemukan barang bukti sabu-sabu siap pakai yang berada di dalam dompet Tursini.
Sehingga, dia beserta barang bukti diamankan ke Polsek Cikarang Barat guna dilakukan penyelidikan dan penyidikan.
"Diketahui pelaku merupakan ibu rumah tangga yang diketahui tinggal di Jalan Pegangsaan Cakung Jakarta Timur,kerap melakukan transaksi jual beli narkoba jenis sabu dan mengedarkannya di wilayah Cikarang Barat," katanya Iptu Trisno di Bekasi.
Kapolsek Cikarang barat Kompol Akta Wijaya menyatakan, atas perbuatannya pelaku dijerat dengan pasal 112 dan 114 KUHP tentang peredaran narkotika jenis sabu.
"Pelaku akan kita jerat pasal tentang pengedar narkotika dan obat terlarang jenis sabu dengan ancaman hukuman lima tahun lebih penjara," tandasnya.
Baca Juga: Ditinggal Jemput Anak, Rumah di Bekasi Dilalap Si Jago Merah
Berita Terkait
-
Bantah Tak Kooperatif, Legislator Bekasi Nyumarno Sambangi KPK: Undangan Tak Sampai ke Alamat KTP
-
Viral Gol Haram Tercipta di Laga Liga 2, Exco PSSI Janji Akan Evaluasi Wasit
-
KPK Periksa Eks Kajari Bekasi Kasus Suap Ijon Proyek Bupati Ade Kuswara
-
KPK Ultimatum Nyumarno, Politisi PDIP Bekasi Didesak Bersaksi di Kasus Suap Bupati
-
Ibrahim Risyad Larang Istri Jadi IRT, Begini Hukumnya Dalam Islam
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi