
SuaraBekaci.id - Politikus PDIP Dewi Tanjung mengaku masa bodoh dengan urusan percintaan anak Presiden Joko Widodo atau Jokowi, Kaesan Pangarep dan Felicia Tissue.
Dewi Tanjung menyampaikan hal tersebut karena kerap mendapatkan diminta warganet juga relawan untuk mengomentari hal tersebut.
"Nyai Masa Bodoh sama Urusan putusnya Percintaan Kaesang sama Felicia," kata dia melalui akun twitternya @DTanjung15, Rabu (10/3/2021) malam.
Dia mengatakan, urusan Kaesang dan Felicia tak patut dikomentari. Karena, hal itu tidak mengganggu kestablian keamanan negara juga kestabilan kondisi politik tanah air.
Baca Juga: Foto Lawas Kaesang dan Felicia Tissue Heboh Penampakan, Netizen: Ada Ghost
"Walau Kaesang anak presiden itu bukan urusan Nyai. Kecuali putusnya Kaesang sama pacarnya mengganggu stabilitas keamanan negara baru nyai akan komentarin. Urusan percintaan anak muda ngga usah ikut campur," ujanya.
Sebelumnya, dugaan ghosting Kaesang Pangarep ke Felicia Tissue menjadi perbincangan hangat.
Kaesang Pangarep yang merupakan putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi) buka suara lewat video singkat soal isu ghosting terhadap Felicia Tissue. Kaesang mengaku sudah mengakhiri hubungannya dengan Felicia secara baik-baik sejak awal tahun ini.
"Jadi gini mas, aku sebenarnya sudah ngomong untuk mengakhiri hubungan ini di pertengahan Januari," kata Kaesang dalam sebuah video yang diterima Suara.com, Senin (8/3/2021).
Usai video klarifikasi Kaesang beredar, ibunda Feli justru balik marah.
Baca Juga: Netizen Bongkar Pacar Kaesang, Nadya Arifta Tak Lulus Kuliah di Malang
Membantah pernyataan Kaesang, ia meminta bukti kalau sang putri pernah memaki-makinya saat minta hubungannya berakhir.
Berita Terkait
-
3 Calon Pemain Naturalisasi Baru Timnas Putri Indonesia, Ada Gelandang ADO Den Haag
-
Pulang ke Rumah Jokowi, Selvi Ananda Disentil usai Tampak Cuek ke Kerumunan Warga
-
PSI Siap-siap Gelar Kongres di Solo, Mimpi Jokowi Bentuk Partai Super Tbk Segera Terwujud?
-
Kode dari Kaesang: Lebaran 2025, Anak-Anak Presiden Bakal Kumpul Lagi?
-
Kaesang Ubah PSI Jadi Partai Super Terbuka: Jokowi Bakal Gabung?
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Perang Tarif AS-China, Guru Besar Binus Bekasi: Dunia Pendidikan Harus Lebih Adaptif
-
BRI Kembali Dipercaya Urus Living Cost Haji 2025: Sediakan Riyal Miliaran Rupiah
-
Resmi Jabat Ketua Umum PERBANAS 20242028, Hery Gunardi Siap Perkuat Industri Perbankan Nasional
-
Satpam RS Mitra Keluarga Bekasi Dianiaya Secara Brutal, Ini Ancaman Hukuman untuk Tersangka
-
Lewat Pendanaan KUR BRI, Suryani Sukses Jadi Pejuang Ekonomi Keluarga yang Naik Kelas