SuaraBekaci.id - Mantan Ketua DPR RI yang juga Ketua Dewan Penasehat Partai Demokrat versi KLB Deli Serdang Marzukie Alie membagikan video penyiksaan anak yang masih balita. Dalam video tersebut terlihat seorang wanita berbaju kuning memukul anak menggunakan benda yang nampak seperti kayu. Dia memukul hingga anak menjerit kesakitan.
Wanita itu melakukan penyiksaan anak dengan memukul anak tersebut di luar kamar berulang kali. Lalu dia mengangkatnya menggunakan satu tangan dan membawanya ke dalam kamar.
Di dalam kamar itu, wanita tersebut kembali memukul anak tersebut menggunakan benda seperti kayu.
Pada unggahannya, Marzuki Alie meminta pihak kepolisian agar segera menindaklanjutinya.
Baca Juga: Viral Pria Raba Tubuh Wanita Gelandangan, Minta Oral Seks di Pinggir Jalan
"Mohon penegak hukum @DivHumas_Polri @CCICPolri segera ditangkap pelaku penyiksaan anak. Kalau saya lihat itu rumah panti, mudah-mudahan segera diketemukan," cuitnya melalui akun twitter @marzukialie_MA dikutip Suara.com, Minggu (7/3/2021).
Unggahan penyiksaan anak itu mendapatkan beragam komentar dari wargnet.
"Astaghfirullah, Lah itu yang merekam gimana, udah tau anak disiksa malah direkam bukannya di tolongin. Semoga ibu itu cepat diberi kesadaran," tulis @wan*****.
"Kembali dipertontokan kebiadaban manusia terhadap sesamanya yg tidak berdaya," cuit @Ant*****.
Baca Juga: Kreatif, Pria Ini Ubah Kulkas Bekas Jadi Mobil Replika Berkelas
Berita Terkait
-
Perputaran Uang Judol Capai Rp 900 T, Susi Pudjiastuti Prihatin
-
Akun X Wikipedia Bagikan Cerita Firaun Akhenaten yang Pernah Pindahkan Ibu Kota, Warganet: Kok Mirip Sama...
-
Viral Rizal Armada Tegur Pasangan Kekasih Bermesraan di Konsernya: Kalau Belum Nikah Jangan Dekat-Dekat!
-
Viral Pelayanan Ramah CS BRI untuk Nasabah Disabilitas, Tuai Pujian Publik
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Apakah Infinix Smart 8 Cocok untuk Game? Temukan Jawabannya di Sini!
-
Calon Wakil Wali Kota Bekasi Nurul Sumarheni Janjikan Angkat Kualitas Hidup Perempuan
-
Debat Pilkada Kota Bekasi: Tri Adhianto Kirim Ucapan Spesial untuk Sosok Ini
-
Debat Pilkada Kota Bekasi: Heri-Sholihin Tutup Paparan Visi Misi dengan Cara Tak Biasa
-
Heri-Sholihin Optimis Pertumbuhan Ekonomi Kota Bekasi Bisa Tembus 8 Persen, Begini Caranya