SuaraBekaci.id - Aliran Kali Bekasi mulai meluap hari ini, Senin (8/2/2021). Aliran Kali Bekasi meluap disampaikan Ketua Satgas PB BPBD Kota Bekasi, Karsono.
Dia menyatakan, aliran Kali Bekasi meluap siang ini. Tinggi muka air (TMA) Kali Bekasi relatif naik sejak pagi hingga siang ini.
Karsono menjelaskan, terdapat sejumlah wilayah yang terdampak luapan aliran Kali Bekasi. Tercatat, wilayah-wilayah tersebut berada di 5 dari 12 kecamatan se-Kota Bekasi.
Lima kecamatan yang terdampak luapan Kali Bekasi yakni Kecamatan Bantargebang, Kecamatan Jatiasih, Kecamatan Bekasi Selatan, Kecamatan Bekasi Timur dan Kecamatan Bekasi Utara.
Karsono mengimbau agar warga mengawasi anak-anak untuk tidak bermain di pinggir Kali Bekasi.
“Agar antisipasi ada kemungkinan terjadi kiriman air, barang-barang berharga diungsikan, diselamatkan supaya tidak terjadi kerusakan atau terbawa arus,” kata Karsono saat dihubungi SuaraBekaci.id, Senin (8/2/2021)
Wilayah Terdampak Luapan Kali Bekasi berdasarkan data P2C (Kompi887) :
1.Kecamatan Bantargebang
-Kelurahan Bantargebang : Rw 06 60-80 cm
Baca Juga: 13 Titik Banjir Bekasi Hari Ini: Senin 8 Februari 2021
-Pangkalan 1 A sementara ketinggian 20-30 cm
2.Kecamatan Jatiasih
-Perumahan Pondok Gede Permai : Air rembes dari bronjong
3.Kecamatan Bekasi Selatan
-Perumahan Jaka Kencana terjadi rembesan dari bronjong
4.Kecamatan Bekasi Timur
Tag
Berita Terkait
-
Banjir Bekasi Ternyata 'Disengaja', Dedi Mulyadi Ngamuk: Pak Bupati, Kontraktornya Gak Ahli
-
Banjir Bekasi Mengkhawatirkan, Prabowo Langsung Bertindak! Apa yang Dilakukannya?
-
114 Sekolah di Bekasi Rusak Diterjang Banjir, Pimpinan X DPR: Komplit Sudah Penderitaan Siswa
-
Bantu Korban Banjir, Pemprov DKI Kirim 7 Ton Beras ke Bekasi
-
Momen Prabowo Telepon Kepala BGN dari Lokasi Banjir Babelan: Di Bekasi Sudah Berapa Dapur?
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
Terus Dukung Desa Berdaya dan Mandiri, BRI Raih Apresiasi dalam Peringatan Hari Desa Nasional 2026
-
5 Fakta Cap Tangan di Pulau Muna: Seni Cadas Tertua yang Mengubah Sejarah Dunia
-
Karung Pasir dan Bronjong Jadi Tameng Sementara Warga Bekasi
-
Ini Penyebab Penyakit Campak di DKI Jakarta Belum Hilang
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia