SuaraBekaci.id - Banjir melanda Kabupaten Bekasi sejak kemarin, Sabtu (6/2/2021) hingga hari ini Minggu (7/2/2021). Banjir bekasi terjadi di 12 kecamatan dari 23 kecamatan se-Kabupaten Bekasi.
Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Bekasi, Henry Lincoln membenarkan, banjir bekasi terjadi di 12 kecamatan se-Kabupaten Bekasi. Tinggi banjir bervariasi mulai dari 30-150 sentimeter.
Henry menerangkan, 12 kecamatan tersebut yakni Cibitung, Tambun Utara, Cabangbungin, Sukakarya, Kedungwaringin, Sukawangi, Tambun Selatan, Cikarang Utara, Pebayuran, Muaragembong, Setu, dan Cikarang Timur.
"Tinggi muka air 30 sampai 150 sentimeter," kata Henri kepada Suara.com.
Henry menyatakan, banjir tertinggi terjadi di Cikarang Utara dengan tinggi muka air 30-150 cm. Angka itu berdasarkan data dari Pusdalops BPBD Kabupaten Bekasi.
Kemudian, yang kedua yakni Sukatani dengan ketinggian 20-100 cm dan yang ketiga Kecamatan Muaragembong dengan ketinggian air 10-100 cm.
Henry menjelaskan, pihaknya telah mengirimkan bantuan perahu karet ke 12 kecamatan tersebut.
"Pengiriman perahu karet dan tim ke kecamatan," ujarnya.
Tindakan yang dilakukan pihaknya yakni melakukan koordinasi dengan aparat di masing-masing wilayah dan komunitas relawan setempat.
Baca Juga: Banjir Terjang 4 Kecamatan di Bekasi
Selain itu pihaknya juga melakukan evakuasi masyarakat terdampak.
"Warga yang terdampak sebanyak 5.672 KK," katanya.
Tag
Berita Terkait
-
Giliran Rumah Kajari Kabupaten Bekasi Disegel KPK
-
Bau Busuk Ungkap ke Temuan Mengerikan di Bekasi: Kerangka Bayi Terkubur Berselimut Sweater!
-
Polisi Cikarang Utara Bikin Heboh Minta Warga Lepaskan Maling Motor, Kapolres Bekasi Minta Maaf
-
Lepasin Aja Lagi!: Ironi Penegak Hukum dan Jeritan Keadilan di Cikarang Utara yang Bikin Geram
-
Lagi Nongkrong di Melawai, Warga Kaget Digoyang Gempa Bekasi: 'Berasa Nggak Lo?'
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74