SuaraBekaci.id - Seorang penjual warteg mirip Via Vallen. Si Penjual warteg mirip Via Vallen itu belakangan jadi perbincangan warganet.
Sosok penjual makanan ini lantas wara-wiri di media sosial, salah satunya dibagikan oleh akun @bocah_dagelan di Instagram.
Dalam unggahan video tersebut nampak seorang wanita cantik yang berjualan di warteg. Parasnya yang jelita membuat penjual warteg mirip Via Vallen ini jadi sorotan.
Seperti warteg pada umumnya, tampak banyak lauk pauk yang tersaji di dalam etalase kaca. Minuman-minuman sachet juga berjajar rapi di tali yang terpasang pada tembok biru.
Baca Juga: Viral Gadis Cantik Jual Jajanan Pasar, Publik: Bisa Jadi Artis Sinetron
Wanita cantik tersebut tengah melayani konsumen yang membeli makanan di wartegnya. Sesekali perempuan ini tersenyum dan membuat dirinya semakin menawan.
Perempuan ini memiliki rambut hitam dan panjang. Ia menggunakan kemeja putih dengan corak coklat, celananya pun bermotif sama.
Seorang warganet menginfokan bahwa lokasi warteg tersebut ada di dekat PLTU Suralaya, Kota Cilegon.
Hingga Kamis (10/12/2020), video di Instagram ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 139 ribu lebih. Banyak warganet yang merasa wanita tersebut mirip dengan penyanyi dangdut ternama Via Vallen.
"Mirip Via Vallen," ujar seorang warganet di kolom komentar. Warganet lain juga memberikan komentar serupa. "Via Vallen kedua?" Tulis warganet ini.
Baca Juga: Jadi Relawan di Wisma Atlet, Dokter Cantik Ini Sempat Dilarang Keluarga
Warganet lainnya juga memberikan respon atas video ini. "Kalau yang jual nasinya begini aku bentar-bentar pasti lapar," komentar warganet.
"MasyaAllah cantiknya penjual itu," ucap warganet yang kagum dengan kecantikannya.
Bagaimana menurutmu? Apakah kamu setuju penjual makanan warteg cantik ini terlihat mirip dengan Via Vallen? Atau malah wanita tersebut mirip dengan artis cantik lainnya?
Video penjual warteg mirip Via Vallen selengkapnya, dapat kalian lihat di sini.
Berita Terkait
-
Di Tengah Kasus Anies dan Tom Lembong, Cak Imin Pamer Sarapan di Warteg, Netizen: Politisi Paling Cerdik
-
Ragam Tingkah Baim Wong Jelang Sidang Cerai, sampai Diledek Caper: Makan di Warteg dan Jadi Imam Salat
-
5 Artis Ini Gunakan Mata Uang Asing sebagai Mahar Pernikahan, Pevita Pearce Dapat 10 Dinar
-
Via Vallen Iri Lihat Kemesraan Pasangan Lain, Rumah Tangganya Bermasalah?
-
Viral Wanita Rela Makan di Warteg Demi Berbagi dengan Tukang Parkir dan Becak
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
Terkini
-
BN Holik-Faizal Deklarasi Kemenangan Raih Suara 45,70 Persen di Real Count Pilkada Bekasi
-
Ada Penawaran Apa Saja di Promo 12.12 Blibli?
-
Ribuan Saksi Bakal Diterjunkan Heri-Sholihin Kawal Pemungutan Suara di TPS Kota Bekasi
-
Tampang Pak Ogah Diduga Pelaku Pelecehan Kakak Beradik di Bekasi Timur
-
BRI Terdepan dalam Pembiayaan Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO