Kilas Kriminal Kemarin: Warga Gabus Bekasi Amankan Belasan Pemuda, Skenario Keji Hendra dan Susiani Bakar ODGJ

Geram maraknya tawuran, sejumlah warga di Gabus, Tambun Kabupaten Bekasi mengamankan belasan pemuda yang diduga akan melakukan tawuran.

Galih Prasetyo
Kamis, 03 November 2022 | 09:45 WIB
Kilas Kriminal Kemarin: Warga Gabus Bekasi Amankan Belasan Pemuda, Skenario Keji Hendra dan Susiani Bakar ODGJ
Aksi pelajar membawa celurit di pinggir tol Cikunir, Kota Bekasi

SuaraBekaci.id - Fenomena tawuran di Bekasi menimbulkan keresahan bagi masyarakat. Tiap pekannya selalu muncul aksi tawuran remaja di Bekasi.

Geram dengan kondisi ini, sejumlah warga di Gabus, Tambun Kabupaten Bekasi mengamankan belasan pemuda yang diduga akan melakukan tawuran.

Belasan pemuda dengan kondisi telanjang dada diamankan warga Gabus di sebuah pos keamanan. Belasan pemuda itu didudukan dan diintrograsi oleh seseorang dengan menggunakan baju loreng.

Pasangan suami istri di Kecamatan Talang Muandau, Bengkalis, Riau, Hendra (47) dan Susiani keji membunuh orang dalam gangguan jiwa (ODGJ).

Baca Juga:Amanda Manopo Mengeluh, Hanya Untuk Pesan Makanan Sampai Habiskan Rp 250 Juta

Aksi keji pasangan suami istri ini demi bisa mendapat klaim asuransi jiwa senilai Rp150 juta. Aksi keji pasangan suami istri ini akhirnya berhasil diungkap Polsek Pinggir, Riau.

Sebelumnya, seorang ODGJ ditemukan hangus di dalam mobil pikap yang terbakar di pinggir jalan Aripin, Desa Tasik Serai Timur, Bengkalis.

1. Geram Maraknya Tawuran, Warga Gabus Bekasi Amankan Belasan Pemuda

Ilustrasi tawuran antarwarga. Polisi meringkus enam pelaku tawuran di Belawan, Kota Medan. Tawuran tersebut diketahui terjadi pada Rabu (21/7/2021) dini hari. [Antara]
Ilustrasi tawuran antarwarga. Polisi meringkus enam pelaku tawuran di Belawan, Kota Medan. Tawuran tersebut diketahui terjadi pada Rabu (21/7/2021) dini hari. [Antara]

Fenomena tawuran di Bekasi menimbulkan keresahan bagi masyarakat. Tiap pekannya selalu muncul aksi tawuran remaja di Bekasi.

Geram dengan kondisi ini, sejumlah warga di Gabus, Tambun Kabupaten Bekasi mengamankan belasan pemuda yang diduga akan melakukan tawuran.

Baca Juga:Paras Cantik Memes Prameswari, Ridwan Kamil Memang Menggoda, tapi..

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini