Viral Pria Mengaku Polisi Palak Pedagang untuk Beli Rokok, Diminta Identitas Langsung Ngegas

"Ah tampaknya abang mengada-ngada ini," kata si perekam video.

Galih Prasetyo
Minggu, 25 September 2022 | 18:24 WIB
Viral Pria Mengaku Polisi Palak Pedagang untuk Beli Rokok, Diminta Identitas Langsung Ngegas
Pria mengaku polisi palak pemilik warung di Sumut (Instagram @kabarnegri)

SuaraBekaci.id - Viral sebuah video yang memperlihatkan seorang pria mengaku sebagai anggota polisi mendatangi sebuah warung untuk meminta uang.

Dalam rekaman yang viral di laman media sosial, Instagram itu, pria yang kenakan kemeja lengan hitam itu meminta sejumlah uang untuk membeli rokok.

"Kalau abang orang Polda, aku boleh minta identitasnya," kata perekam dalam video tersebut seperti dikutip dari unggahan akun @kabarnegri

"Tunjukin aja bang, biar jelas kan," tambah si perekam.

Baca Juga:Polisi di Purwakarta Lakukan Hal Ini Cegah Kelangkaan BBM

Si pria dalam video itu lalu berkelit bahwa ia tak membawa identitas diri. Si perekam video itu pun langsung mencecar pria tersebut.

"Ah tampaknya abang mengada-ngada ini," kata si perekam video.

Saat ditegaskan kembali apakah benar ia orang Polda, si pria kembali mengatakan bahwa benar ia merupakan anggota Polda.

Lalu terjadi perdebatan saat si perekam video ingin memanggil rekannya yang lain. Si pria yang mengaku anggota Polisi itu lalu mengatakan bahwa ia datang ke warung itu untuk meminta bantuan.

"Aku cuma mau minta izin. Aku minta tolong. Bantu-bantulah buat beli rokok," kata si pria tersebut.

Baca Juga:Jual Sabu ke Polisi yang Menyamar, Pemuda di Pidie Ditangkap

Si perekam video terus mendesak agar pria itu memberikan identitas jelas jika memang ia seorang polisi. Terus didesak, pria itu kemudian keluar dari warung dan langsung tancap gas dengan motornya.

Berita Terkait

Sebaliknya sistem proporsional terbuka, rakyat yang menentukan siapa pemimpinnya.

sumatera | 12:24 WIB

Denny Indrayana menilai wacana seharusnya dibalas dengan narasi juga. Simak selengkapnya dalam artikel ini!

cianjur | 08:00 WIB

Lina Mukherjee tidak ditahan dengan alasan kesehatan.

sumatera | 16:00 WIB

Petugas Kepolisian dari Polres Purwakarta, Polda Jawa Barat bubarkan puluhan pemuda yang tengah asik nongkrong di Jalan RE Martadinata, Kelurahan Nagri Tengah, Kabupaten Purwakarta pada, Sabtu, 3 Juni 2023 dini hari.

purwasuka | 11:20 WIB

Lulu Tobing mengaku sudah 21 hari mengakhiri hubungan yang terjalin selama 26 tahun lamanya

selebtek | 11:13 WIB

News

Terkini

Ngeluh lah mahal banget ya bu katanya gitu, ya habis gimana kita juga beli mahal ya, ujarnya.

News | 14:30 WIB

Memang ada plus minusnya, kalau yang tertutup itu memang kewenangan partai menjadi kuat," kata Adi.

News | 21:48 WIB

Spanduk-spanduk besar dengan gambar wajah para pejabat negara yang dibawa oleh ahli waris memiliki harapan mendalam untuk penyelesaian persoalan tanah Tol Jatikarya.

News | 17:48 WIB

Kenaikan telur ini sekitar habis lebaran. Normalnya kan Rp26 ribu sampai Rp28 ribu,

News | 15:26 WIB

"Pilkades Serentak 2024 untuk 154 desa kemungkinan besar ditunda karena alasan khusus," kata Kepala DPMD Kabupaten Bekasi Rahmat Atong

News | 13:18 WIB

Seorang ibu dan anak jadi korban kecelakaan sepeda motor di Jalan Raya Sultan Agung, Kranji, Kota Bekasi, Selasa (30/5) malam.

News | 23:31 WIB

Kasus pembuangan bayi tahun ini melonjak drastis. Sebab, tahun 2022 lalu hanya ada dua kasus pembuangan bayi di Kabupaten Bekasi.

News | 18:25 WIB

Belum membongkar sejauh peralatannya, jadi peralatannya belum di sentuh sama mereka (polisi), ucapnya.

News | 16:29 WIB

Bank Mandiri memiliki berbagai produk perbankan yang bisa digunakan untuk bertransaksi di kawasan Damai Indah Golf PIK Course.

News | 22:23 WIB

Kasus pertama pembuangan bayi terjadi di Jalan Masjid Al Futukh Kampung Kebon Dusun III Desa Tambun, Kecamatan Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi

News | 21:10 WIB

Dia spesialis, sudah 20 kali, kata Kapolsek Pondok Gede, Kompol Dwi Haribowo.

News | 15:50 WIB

"Terekam kamera CCTV sekolah para pelaku pembacokan di kampung bojong tua jatimakmur berjumlah 6 orang dengan 3 sepeda motor,"

News | 14:46 WIB

Peristiwa tersebut mendapatkan sorotan dari netizen. Warganet dibuat heboh sekaligus heran dengan aksi seorang pria misterius tersebut.

News | 20:37 WIB

Dinas Komunikasi Informasi Statistik dan Persandian (Kadiskominfostandi) Kota Bekasi buka suara soal running text bernada kritikan terhadap Plt. Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto

News | 21:58 WIB

"Kenapa kami baru turun karena belakangan ini yang lagi viral itu dampak Lampung efek, selain itu kecenderungan masyarakat sekarang kritikan soal jalan jadi lebih ramai,"

News | 21:49 WIB
Tampilkan lebih banyak