Viral Tiktokers Pattra Si Bapak Online Dituduh Hampir Perkosa Seorang Perempuan, Warganet: Mukanya Kaya Om-om Mesum

Tiktokers Pattra atau yang dikenal publik dengan sebutan Si Bapak Online mendapat tuduhan menjadi pelaku percobaan pemerkosaan

Galih Prasetyo
Sabtu, 02 Juli 2022 | 11:23 WIB
Viral Tiktokers Pattra Si Bapak Online Dituduh Hampir Perkosa Seorang Perempuan, Warganet: Mukanya Kaya Om-om Mesum
Tangkapan layar TikTokers Pattra memberikan klarifikasi soal perseteruannya dengan Bella Tobing (TikTok/@si_pattra2)

Namun kata sang kakak, adiknya tersebut memilih untuk menyembuhkan rasa traumanya tersebut sampai dirinya siap untuk membawa kasus ini ke ranah hukum.

"Asal kalian tau, konten si bapak online itu .. gak sesuai sama perilaku asli dia :") jadi aku mohon sama kalian untuk hati-hati, aku gak mau korban dia bertambah lagi,"

Suara Bekaci sudah berusaha menghubungi kakak korban terkait unggahannya tersebut namun belum mendapat respon.

Unggahan dari akun ini soal Pattra tersebut pun mematik para netizen untuk memberikan komentarnya.

Baca Juga:Haru, TikTokers Doakan Bapak-Bapak yang Ikut Tes CPNS di Antara Anak-Anak Muda

"orangnya yang ini kah? yaelahhh liat mukanya aja udah kek om" mesum," tulis akun @vpi***

"Problematik juga ni orang," tambah akun lainnya.

"Gak kebayang sebesar apa trauma yg dialami adek kamu. Adek kamu masih masa pemulihan, lah lakinya malah enak koar2 seolah gak ada apa2. Sabar yaa say, dan semangat terus untuk angkat kasus ini. Semoga semua bisa terselesaikan sesuai hukumnya" unggah akun @ulk***

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini