Ini Alasan Crazy Rich Tanjung Priok Rela Keluarkan Uang Rp 1,2 Miliar untuk Borong Tiket Formula E

"Saya beli tiket sekitar Rp 1,2 miliar. Kenapa? Saya punya tim aja, tim ini tim sendiri dari 2013 itu 640 orang. Bayangkan 640 orang, itu gue belikan semua (tiketnya),"

Galih Prasetyo
Sabtu, 04 Juni 2022 | 10:01 WIB
Ini Alasan Crazy Rich Tanjung Priok Rela Keluarkan Uang Rp 1,2 Miliar untuk Borong Tiket Formula E
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan (keempat kiri), Ketua Formula E Jakarta Ahmad Sahroni (ketiga kiri), Chief Championship Officer Formula E Alberto Longo (kelima kiri), Ketua IMI Bambang Soesatyo (kelima kanan), dan Direktur Utama JakPro Widi Amanasto (kiri) berfoto bersama para pebalap Formula E saat Meet and Greet Pebalap Formula E di kawasan Monas, Jakarta, Kamis (2/6/2022). [ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso]

"Kami bersyukur penjualan tiket sudah tuntas, kita nanti di dalam sini ada sekitar 22.000 orang yang berada di dalam kawasan sirkuit," ujar Anies di kawasan Ancol, Pademangan, Jakarta Utara, Rabu kemarin. [ANTARA]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini