Puan Maharani-Anies Baswedan Diprediksi Bisa Jadi Pasangan Kuat di Pilpres 2024, asalkan...

Ketua DPR RI, Puan Maharani dan Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan sebagai pasangan yang tepat di Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.

Galih Prasetyo
Rabu, 30 Maret 2022 | 11:08 WIB
Puan Maharani-Anies Baswedan Diprediksi Bisa Jadi Pasangan Kuat di Pilpres 2024, asalkan...
Ilustrasi, kolase foto Puan Maharani - Anies Baswedan, dijagokan bersanding dalam pilpres 2024.

SuaraBekaci.id - Pengamat politik Jerry Massie menganggap bahwa ketua DPR RI, Puan Maharani dan Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan sebagai pasangan yang tepat di Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.

Menurut Jerry, Anied Baswedan harus memiliki kendaraan politik demi maju di Pemilu 2024. Jerry memprediksi bahwa nantinya PDI Perjuangan dan Nasdem bisa berkoalisi dan usung duet Puan Maharani dan Anies Baswedan.

"Nah, PDIP dan NasDem bakal kawin politik. Duo Puan-Anies cukup potensial, mesin partai juga menjadi penentu keduanya bisa bersanding dalam pelaminan politik,” kata Jerry mengutip dari Wartaekonomi--Jaringan Suara.com, Rabu (30/3/2022).

Masih menurut Jerry, pasangan Puan-Anies cukup memiliki kans di Pilpres 2024. Yang terpenting kata Jerry, Anies Baswedan harus berpikiran terbuka untuk berpasangan dengan Puan.

Baca Juga:Puan Maharani Berpasangan dengan Anies Baswedan pada Pilpres 2024? Ini Kata Pengamat

Sedangkan Puan, kata Jerry harus cerdas dalam melakukan lobi dan mencari figur potensial di Pilpres 2024.

“Saya kira PDIP mulai cerdas membaca konstelasi politik. Mereka juga mulai peka seperti apa peluang para capres seperti Anies,"

Keduanya dianggap Jerry memiliki kans cukup besar selain Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini