SuaraBekaci.id - Semua bisa gunakan Google Maps. Namun tahukah kalian cara cari pom bensin pakai Google Maps? Ternyata lebih mudah dengan mengetikkan 3 kata utama.
Berikut caranya.
Pertama modal utama Anda adalah smartphone dengan GPS yang aktif.
Lalu ikuti langkah ini:
Baca Juga:Akibat Ikut Google Maps, Truk Dan 6 Ton Telur Terguling di Tabanan, Sopir Ngaku Baru Pertama ke Bali
1. Aktifkan GPS pada ponsel pintar
2. Buka Google Maps
3. Ketik kata kunci “Pom Bensin Terdekat”
4. Google Maps akan menunjukkan di mana saja lokasi pom bensin terdekat.
5. Klik pom bensin yang akan dituju dan ikuti arah yang ditunjukkan oleh Google Maps.
Baca Juga:Google Maps Matikan Fitur Pentingnya di Ukraina
Cara ini hanya bisa dilakukan jika anda berada di wilayah dengan sinyal stabil. Jika tidak, bertanya pada penduduk sekitar bisa menjadi solusi terbaik.
Demikian informasi cara cari pom bensin pakai Google Maps.
(Nadia Lutfiana Mawarni)