SuaraBekaci.id - Menabung tidak hanya dengan cara konvensional di bank. Anda juga bisa investasi reksadana yang mempunya risiko kecil. Berikut cara investasi reksadana.
Reksadana adalah investasi yang paling cocok dilakukan oleh pemula. Beberapa aplikasi investasi bahkan menerima investor pemula dengan modal kecil mulai dari Rp100.000.
Seorang investor bisa membeli beberapa instrumen sekaligus tanpa memerlukan modal yang besar.
Selain itu keberjalanan investasi pun dipantau secara terus menerus oleh manajer investasi.
Baca Juga:KB Bukopin Sambut Gelombang Investasi Korsel ke Indonesia, Kim Jong un: Perhimpunan Dana Meningkat!
Dengan membeli beragam produk sekaligus, investor juga bisa merasakan keuntungan dari berbagai lini.
Di samping itu, jika salah satu produk mengalami kerugian, masih ada produk lain mengingat semua produk tak diinvestasikan di sana.
Tunggu apa lagi, segera tentukan investasi reksadana Anda.
Demikian pembahasan cara investasi reksadana.
(Nadia Lutfiana Mawarni)
Baca Juga:Beri Sanksi Baru, Jepang Bekukan Aset Bank Sentral Rusia