Dapat Julukan Pemersatu Bangsa, Wika Salim Tak Terima Disebut Berumur 18 Tahun oleh Penggemar

Wika Salim membalas komentar salah satu pengikut di Instagram yang menyebut berusia 18 tahun.

Galih Prasetyo
Rabu, 26 Januari 2022 | 15:16 WIB
Dapat Julukan Pemersatu Bangsa, Wika Salim Tak Terima Disebut Berumur 18 Tahun oleh Penggemar
Wika Salim [Ismail/Suara.com]

SuaraBekaci.id - Wika Salim dalam postingan terbarunya di akun Instagram miliknya membalas komentar dari salah satu pengikutnya.

Salah satu pengikut Wika Salim di Instagram menyebut penyanyi dangdut itu dengan usia 18 tahun.

"Masih 18 tahun guys @wikasalim," tulis akun @boj***

Mendapat komentar seperti itu, Wika Salim meresponnya dengan menjawab dengan kalimat bercanda.

Baca Juga:Viral Video Kak Seto Lincah dan Bugar Saat Berlari, Warganet: Gue 18 Tahun Gak Mau Naik Tangga

"16,5thn pdhal hha," jawab Wika Salim.

Dalam video itu sendiri, Wika Salim menunjukkan wajah putih meronanya dengan rambut sebahu. Ia tampak tersenyum manis dengan balutan dress berwarna biru.

Video itu sendiri mendapat komentar positif dari banyak penggemarnya.

"gelis pisan," tulis akun @sya***

"mantap untuk dipandang," timpal akun @agu***

Baca Juga:Susul Eric, Giliran Younghoon The Boyz Positif Covid-19

Wika Salim sendiri merupakan penyanyi dangdut kelahiran Bogor, 26 Februari 1992. Itu artinya artis bernama lengkap Wika Febrina Putri bulan depan akan berusia 30 tahun.

Kerap tampik seksi di Instagram, Wika Salim pun mendapat julukan sebagai "pemersatu bangsa" oleh warganet. Ketika dikonfirmasi mengenai julukan tersebut, janda 29 tahun ini rupanya tak mengerti akan maksudnya.

"Kalau dibilang pemersatu bangsa, nah itu gue enggak ngerti. Setiap postingan apa-apa komennya, 'harta, tahta, Wika', pemersatu bangsa," kata Wika Salim beberapa waktu lalu.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini