Kemarin Saung Abah Babelan, SK Ade Puspitasari, Aset Tommy Soeharto dan Berita Lainnya

Ada juga Saung Abah Cianjur di Babelan yang belum lama ini buka tapi kini habis terbakar, rata dengan tanah.

Lebrina Uneputty
Minggu, 07 November 2021 | 06:17 WIB
Kemarin Saung Abah Babelan, SK Ade Puspitasari, Aset Tommy Soeharto dan Berita Lainnya
Rumah Makan Saung Abah Cianjur di Babelan setelah api berhasil dipadamkan damkar.[Imam Fhaisal]

SuaraBekaci.id - Kemarin, SK Ade Puspitasari yang disebut bermasalah dan cacat hukum. Kursi Ketua DPP Partai Golkar Kota Bekasi masih menyisakan konflik dua kubu, Ade Puspitasari dan Nofel Saleh Hilabi.

Ada juga Saung Abah Cianjur di Babelan yang belum lama ini buka tapi kini habis terbakar, rata dengan tanah.

Kemarin juga Aset Tommy Soeharto di Karawang disita BLBI dan ada juga crane proyek yang roboh akibat pijakan kali CBL yang tidak seimban.

Sabtu (06/11/2021) kemarin,  Kali CBL yang kerap dijadikan transportasi kapal tongkang batu bara. 

1. Selain Atasi Banjir, Kali CBL Juga Sebagai Jalur Transportasi Kapal Tongkang Batu Bara

Kali Cikarang Bekasi Laut, kali buatan atasi banjir dan juga transportasi kapal Tongkang Batubara. [Imam Fhaisal]
Kali Cikarang Bekasi Laut, kali buatan atasi banjir dan juga transportasi kapal Tongkang Batubara. [Imam Fhaisal]

Keberadaan Kali Cikarang Bekasi Laut (CBL) di Desa Sukamekar, Kecamatan Sukawangi Kabupaten Bekasi cukup bermanfaat dirasakan warga sekitar.

Selain sebagai jalan air agar desa tidak terendam banjir, Kali CBL juga menjadi jalur transportasi air beberapa kapal tongkang pengangkut Batubara yang juga melintasi area tersebut.

Baca selengkapnya

2. Saung Abah Cianjur Babelan Rata dengan Tanah, Ini Penyebab Kebakarannya

Rumah Makan Saung Abah Cianjur di Babelan setelah api berhasil dipadamkan damkar.[Imam Fhaisal]
Rumah Makan Saung Abah Cianjur di Babelan setelah api berhasil dipadamkan damkar.[Imam Fhaisal]

Kebakaran hebat hanguskan Rumah Makan Abah Cianjur hingga rata, Sabtu (6/11/2021) siang. Rumah makan tersebut berlokasi di Jalan Raya Babelan, Kelurahan Kebalen, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini