SuaraBekaci.id - Tanda suami selingkuh dan ciri suami selingkuh yang harus diketahui istri. Para bunda harus jeli melihat perubahan suami.
Beberapa sikap suami pun bisa membuat pata istri tentunya curiga, terlebih jika Moms mulai menyadari adanya sikap dan tindakan di luar kebiasaan lamanya.
Berikut beberapa perubahan yang bisa jadi tanda bahwa suami Anda selingkuh. Namun istri perlu melihat dari berbagai sisi supaya kecurigaan ini tak memicu pertengkaran besar.
1. Bersolek
Baca Juga:Laporkan Balik Istri, Jonathan Frizzy : Saya Maunya Baik-baik Saja

Apakah suami belakangan ini lebih memperhatikan penampilannya mulai dari ujung rambut sampai kaki?
Apakah ia sering beli pakaian baru, memakai parfum yang tidak sesuai dengan karakternya. Hal ini kemungkinan dia lakukan agar terlihat lebih menarik.
Jika suami jadi lebih peduli dengan penampilannya dan lebih sering bersolek tak seperti biasanya seperti saat kalian berdua pertama kali berkencan, maka tidak ada salahnya untuk mulai curiga padanya.
2. Ada rutinitas yang berubah

Setelah pulang kerja, apakah ia biasa mandi di malam hari? Atau mungkin mencuci bajunya sendiri? Bisa jadi ia mencoba menghilangkan aroma parfum selingkuhannya yang menempel di tubuh dan baju.
Baca Juga:Sering Kena Body Shaming, 7 Potret Meira Anastasia Istri Ernest Prakasa Ini Curi Perhatian
Selain itu, suami yang sebelumnya tidak pernah memperhatikan penampilan fisik, sekarang ia jadi sering olahraga setiap hari atau pergi le gym setiap minggu tanpa alasan khusus.