SELAMAT! 10 Ribu CPNS Karawang Lolos Administrasi Seleksi CPNS 2021, Cek di Sini

Jumlah pendaftar CPNS Karawang tahun ini mencapai 15.065 orang.

Pebriansyah Ariefana
Jum'at, 06 Agustus 2021 | 15:36 WIB
SELAMAT! 10 Ribu CPNS Karawang Lolos Administrasi Seleksi CPNS 2021, Cek di Sini
Link pendaftaran CPNS 2021. [https://sscasn.bkn.go.id/]

SuaraBekaci.id - Sebanyak 10 ribu CPNS Karawang lolos administrasi seleksi CPNS 2021. Bagi yang merasa ikut daftar Anda bisa cek di SSCN di https://sscasn.bkn.go.id.

Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Karawang Asep Aang Rahmatullah mengatakan jumlah pendaftar CPNS Karawang tahun ini mencapai 15.065 orang.

Namun tersaring menjadi 13 ribu orang yang lolos submit pendaftaran.

Login sscasn.bkn.go.id Daftar CPNS 2021. (sscasn.bkn.go.id)
Login sscasn.bkn.go.id Daftar CPNS 2021. (sscasn.bkn.go.id)

Dari jumlah itu berkurang lagi menjadi 10 ribu orang yang dinyatakan lulus seleksi administrasi.

Baca Juga:Kominfo: Gelar Fiber Optik XL Axiata di Karawang Tingkatkan Digitalisasi Perindustrian

"Bagi peserta yang tidak lulus administrasi diberikan kesempatan untuk melakukan sanggah," katanya.

Sesuai dengan ketentuan yang berlaku, tahapan masa sanggah ini hanya berlaku selama tiga hari setelah pengumuman hasil seleksi administrasi.

Formasi CPNS 2021, portal pendaftaran CPNS 2021 (sscn.bkn.go.id)
Formasi CPNS 2021, portal pendaftaran CPNS 2021 (sscn.bkn.go.id)

Untuk waktu tanggapan sanggah oleh instansi adalah memverifikasi kembali kesesuaian persyaratan umum dan khusus yang telah ditetapkan.

"Jadi, bagi yang tidak lolos seleksi bisa menyampaikan sanggahannya, paling lama tiga hari setelah pengumuman hasil seleksi administrasi. Sanggahan bisa disampaikan dengan login ke halaman SSCN di https://sscasn.bkn.go.id," katanya. (Antara)

Baca Juga:XL Axiata: Fiber Optik di Karawang Jadi Bagian Pengembangan Internet 5G

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini