Melahirkan, Istri Ngaku Sempat Lihat Mendiang Sapri

Istri Komedian Sapri Pantun, Irma Suryatin mengaku melihat suaminya yang telah meninggal dunia.

Antonio Juao Silvester Bano
Kamis, 20 Mei 2021 | 23:55 WIB
Melahirkan, Istri Ngaku Sempat Lihat Mendiang Sapri
Istri Komedian Sapri Pantun Irma Suryatin.[MataMata.com/Herwanto]

SuaraBekaci.id - Istri Komedian Sapri Pantun, Irma Suryatin mengaku melihat suaminya yang telah meninggal dunia. Dia mengaku melihat suaminya saat sedang melahirkan anak bungsunya.

Irma Suryatin bahkan menyebut komedian Sapri Pantun memakai baju Jakmania saat itu.

"Waktu malam pertama di rumah sakit juga saya sempet ngelihat dia (Sapri). Pas udah operasi tuh, saya di ruang rawat inap. Jadi saya kayak baru mau tidur, kayak ada dia (Sapri) di depan saya. Di depan kasur, di ruangan itu," kata Irma dilansir dari kanal YouTube Tabloid Bintang via MataMata.com -- jaringan Suara.com.

Irma yang merasa sadar penuh  pun mengaku mengajak sosok Sapri berbicara.

Baca Juga:Istri Almarhum Sapri, Irma Suryani Melahirkan, Biaya Ditanggung Ruben Dkk

"Saya negur, ‘Pa, kamu di sini?’. (Sapri) senyum, pake bajunya pake baju Jakmania, oranye. Dia cinta banget kan sama Persija, pakai baju itu," ungkapnya.

Selain Irma, adiknnya juga merasakan hal yang sama. Tapi saat itu sang adik ragu memberitahukannya ke Irma.

"Emang bukan mimpi sih, sebenarnya saya ngelihat sekilas. Udah senyum, dia langsung ilang, cuma kayak bayangan gitu. Ternyata adek saya juga ngerasain, ternyata ade saya tahu ada dia. Cuman enggak mau ngomong saya," katanya.

Kesedihan tentu menyelimuti perasaan Irma. Karena, Sang putra harus lahir tanpa pernah bertemu sang ayah.

Baca Juga:Istri Mendiang Sapri Pantun Melahirkan Caesar, Artis Ini Tanggung Biayanya

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini