Viral The Power of Emak-Emak Bekasi Kritik Anggota DPR, Omongannya Nyelekit

"Saya sarankan kalau ngundang dari anggota DPR itu yang smart dong pak yang nguasai masalah," katanya.

Antonio Juao Silvester Bano
Kamis, 06 Mei 2021 | 12:57 WIB
Viral The Power of Emak-Emak Bekasi Kritik Anggota DPR, Omongannya Nyelekit
Video viral ibu dari Bekasi kritik anggota DPR.[Twitter/@txtdrbekasi]

SuaraBekaci.id - Bereda video yang menunjukkan seorang warga semprot anggota DPR dalam sebuah program di televisi yang disiarkan langsung. Video tersebut viral setelah dibagikan sejumlah akun media sosial.

Salah satu akun yang membagikan di jejaring sosial twitter yakni @txtdrbekasi. Akun tersebut membagikan video seorang Ibu dari Bekasi semprot anggota DPR.

"Ibu Asri nyelekit bet omongannya, mana lagi siaran live," cuit akun tersebut.

Pada video itu terdengar seorang perempuan menjadi penelpon pada salah satu program di televisi. Perempuan tersebut mengaku bernama Astri dari Bekasi.

Baca Juga:Gara-Gara Persoalan Ini, Komisi VII Mau Dibubarkan Anggota DPR

"Bu Astri Bekasi," katanya.

Dia kemudian langsung memborbardir sejumlah kritik yang ditujukkan untuk anggota DPR dalam acara tersebut.

"Saya sarankan kalau ngundang dari anggota DPR itu yang smart dong pak yang nguasai masalah," katanya.

Lalu, pembawa acara menanyakan alasan ibu itu mengkritik anggota DPR.

"Loh dia udah dua periode DPRD, kok sekarang ributnya minta ampun. Masalahin artis, dulu tuh ngapaian aja dia," ujarnya.

Baca Juga:Mendadak Muncul Dinosaurus di Jalan Tembus Tawangmangu, Warga Auto Panik!

Sontak unggahan tersebut mendapatkan beragam respon dari warga twitter.

"Hahaha, kalo gak mau denger kritik keras dari rakyat ya jangan jadi wakil rakyat," kata @R_I*****.

"Dalem banget ya," kata @sya*****.

"The Power of emak-emak Bekasi bwahaha," kata @ari*****.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini