Pria Bubarkan Jaran Kepang Ludahi Wanita, Ferdinand: Hina Sekali Pelaku

Politikus Ferdinand Hutahaean turut memberikan tanggapan terkait dengan viral video pembubaran pertunjukkan seni budaya Jaranan atau Jaran Kepang.

Antonio Juao Silvester Bano
Rabu, 07 April 2021 | 15:49 WIB
Pria Bubarkan Jaran Kepang Ludahi Wanita, Ferdinand: Hina Sekali Pelaku
Tangkapan layar video disebut pembubaran pertunjukkan seni budaya Jaran Kepang.[Twitter/@RD_4WR1212]

SuaraBekaci.id - Politikus Ferdinand Hutahaean turut memberikan tanggapan terkait dengan viral video pembubaran pertunjukkan seni budaya Jaranan atau Jaran Kepang.

Ferdinand Hutahaean menilai aksi yang dilakukan seorang laki-laki di dalam video tersebut sangat tidak terpuji.

Ferdinand memberikan tanggapan mengenai video tersebut melalui akun jejaring sosial twitter @FerdinandHaean3.

"Tidak ada etika dan tidak memiliki moral sama sekali. Seorang laki-laki meludahi perempuan, hina sekali pelaku ini," tulis Ferdinand di akun tersebut, Rabu (7/4/2021).

Baca Juga:Viral Ormas Bubarkan Pertunjukan dan Ludahi Wanita, Ferdinand: Tak Beretika

Dia menyatakan, bahwa dirinya belum mengetahui persis kronologis dan latar belakang peristiwa tersebut.

Akan tetapi, kata dia, perlakuan ormas yang demikian tidak patut.

Cuitan Ferdinand Hutahaean soal pembubaran pertunjukan seni Jaran Kepang.[Twitter/@FerdinandHaean3]
Cuitan Ferdinand Hutahaean soal pembubaran pertunjukan seni Jaran Kepang.[Twitter/@FerdinandHaean3]

"Saya belum tau persis peristiwanya seperti apa, tapi apapun itu, perlakuan ormas ini tak patut dan mestinya dilawan dengan keras," demikian cuitan Ferdinand.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini