Susi Pudjiastuti Dapat Surprise Luar Biasa dari Anies Baswedan

"Sekali lagi terima kasih, hiburan yang luar biasa untuk saya," kata Susi Pudjiastuti.

Antonio Juao Silvester Bano
Selasa, 06 April 2021 | 10:30 WIB
Susi Pudjiastuti Dapat Surprise Luar Biasa dari Anies Baswedan
Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti. (YouTube/Kementerian Kelautan dan Perikanan)

SuaraBekaci.id - Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti mendapatkan kejutan dari Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.

Susi Pudjiastuti mendapatkan kejutan berupa bunga anggrek dari Anies Baswedan.

"Surpise yang luar biasa, ngobrol di twitter, ngiri liat Pak Anies sama ibu di taman anggrek ragunan, banyak anggrek. Nah kepingin ada di rumah, saya twitter kalau dikirim ke Pangandaran bagus," katanya dikutip Suara.com dari video yang dia bagikan di akun twitternya.

Susi tidak menyangka, cuitannya ke Anies Baswedan ditanggapi serius. Dia pun langsung terkejut bercampur senang mendapat kiriman bunga anggrek dari Anies Baswedan.

Baca Juga:Iseng komen, Susi dapat Kejutan Semobil Bunga Anggrek dari Anies

"Besoknya datang bunga anggrek super super premium, coba satu tangkainya ada 12 bunganya. Kalau kita beli di super market atau di toko biasanya cuma ada 8 bunga, luar biasa. Terima kasih pak anis dan ibu," katanya.

Iseng komen, Susi dapat Kejutan Semobil Bunga Anggrek dari Anies (Twitter/Susipudjiastuti)
Iseng komen, Susi dapat Kejutan Semobil Bunga Anggrek dari Anies (Twitter/Susipudjiastuti)

"Sebentar lagi saya akan taruh di pohon-pohon sana supaya bunganya lebih banyak lagi dan pasti hidup seperti yang lain-lain," sambung Susi.

Dia menyatakan, bahwa kejutan tersebut merupakan hiburan yang luar biasa baginya.

"Sekali lagi terima kasih, hiburan yang luar biasa untuk saya. Lebih sehat dan tentunya tahan dari Covid-19," katanya.

Baca Juga:Pengusutan Dugaan Pelecehan Anak Buahnya Belum Rampung, Ini Kata Anies

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini