Abu Janda: Saya Tidak Pernah Bilang 'Islam Arogan'

Pegiat media sosial Permadi Arya alias Abu Janda mengaku tidak pernah menyebut Islam arogan.

Antonio Juao Silvester Bano
Minggu, 31 Januari 2021 | 11:16 WIB
Abu Janda: Saya Tidak Pernah Bilang 'Islam Arogan'
ILUSTRASI Pegiat media sosial Permadi Arya alias Abu Janda.[ANTARA/Livia Kristianti]

SuaraBekaci.id - Pegiat media sosial Permadi Arya alias Abu Janda mengaku tidak pernah menyebut Islam arogan.

Abu Janda menyampaikan dia tidak pernah menyebut Islam Arogan melalui akun twitter pribadinya, @permadiaktivis1 yang diunggah pada Minggu (31/1/2021).

"Saya tak pernah bilang 'islam arogan', saya bilang 'islam pendatang dari Arab' yg arogan & itu ditujukan ke Tengkuzul. yang saya maksud itu aliran Salafi Wahabi," katanya.

Abu Janda mengaku tidak pernah menyebut Islam Arogan.[Twitter/@permadiaktivis1]
Abu Janda mengaku tidak pernah menyebut Islam Arogan.[Twitter/@permadiaktivis1]

Dia juga meyatakan bahwa terdapat bagian cuitannya yang dibuang saat cuitannya diviralkan.

Baca Juga:Kasus Rasis ke Natalius Pigai, Abu Janda Tak Layak jadi Bagian Banser NU

"Saat twit saya diviralkan bagian twit Tengkuzul nya dibuang, jadi seolah saya generalisasi islam. Terima kasih Kiai," tulis Abu Janda.

Abu Janda dilaporkan dalam unggahan istilah Islam Arogan pada Jumat (29/1/2021).

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini