Nita Thalia ke Kalina Ocktarany: Ada Masalah Apa Sama Aku?

Kalina Ocktarany, calon istri Vicky Prasetyo bertemu dengan pedangdut Nita Thalia.

Antonio Juao Silvester Bano
Kamis, 28 Januari 2021 | 06:25 WIB
Nita Thalia ke Kalina Ocktarany: Ada Masalah Apa Sama Aku?
ILUSTRASI Pedangdut Nita Thalia, Selasa (13/10). [Suara.com/Alfian Winanto]

SuaraBekaci.id - Kalina Ocktaranny, calon istri Vicky Prasetyo bertemu dengan pedangdut Nita Thalia. Nita Thalia baru-baru ini diketahui baru mengungkap kalau calon suami Kalina Ocktaranny masih mengejar dirinya.

Kalina Ocktaranny bertemu Nita Thalia dalam sebuah sesi wawancara yang diunggah akun YouTube Trans TV Official, Senin (25/1/2021). Selain mereka berdua, juga ada Vicky Prasetyo.

Peristiwa itu bermula saat Kalina dan Vicky ditanya siapa yang paling cemburuan di antara mereka berdua.

Vicky lalu menceritakan momen ketika Kalina curhat soal rasa cemburunya ke Nita Thalia.

Baca Juga:Kalina Emosi sama Kelakuan Vicky Prasetyo Usai Lamaran: Kenapa Nempel Nita?

Cerita Vicky langsung ditimpali. Kalina ogah menanggapi dan lebih mencecar Vicky.

"Lagian ngapain kamu kalau ada Mbak Nita pakai nempel-nempel?" tanya Kalina.

Vicky mengatakan, dirinya hanya sekadar bersosialisasi.

Nita Thalia malah mendekat ke arah Kalina.

"Ada masalah apa sama aku?," tanya Nita Thalia yang langsung direspons tegas dengan Kalina.

Baca Juga:Nindy Ayunda Alami KDRT, Cornelia Agatha Jadi Pengacara

"Aku bermasalahnya sama dia"Kenapa sih Mbak Kalina cemburu sama aku?" katanya.

Lalu, Kalina kembali memarahi Vicky Prasetyo.

"Udah deh bilang aja. Kamu juga sama dia kenapa dekat-dekat?" tanya Kalina.

Sayangnya, Vicky Prasetyo malah memberikan jawaban yang tak serius.

"Kalau dia karena bodinya kayak lobster Ciawi," kata Vicky Prasetyo yang langsung ditimpali Kalina. "Kamu juga pernah bilang gitu sama aku."

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini