SuaraBekaci.id - Kawanan bandit perampok bersenjata api mendatangi sebuah minimarket yang beroperasi 24 jam di Perumahan Dirgantara Permai RT 02 RW 15, Jatisari, Jatiasih, Kota Bekasi, Kamis (14/9).
Dari rekaman CCTV yang beredar viral di laman sosial media terlihat para bandit itu berjumlah 4 orang dan gunakan sepeda motor.
Dua pelaku tampak langsung turun dari motor dan masuk ke dalam minimarket. Sementara dua pelaku lainnya tampak menunggu di luar minimarket.
Kedua pelaku langsung masuk ke area kasir dan todongkan senjata api ke pegawai minimarket.
Pelaku kemudian menyeret pegawai minimarket untuk diantarkan menuju ke ruang tempat brankas.
Para pelaku seperti dikutip dari Bekasi24jam--jaringan Suara.com, langsung menggasak uang tunai sebesar Rp55 juta.
Peristiwa perampokan dengan gunakan senjata api itu terjadi pada Kamis dinihari sekitar pukul 03:00 WIB.
Video rekaman detik-detik aksi para perampok bersenpi di kota Bekasi ini pun viral di laman sosial media.
"Rampok,begal,air PAM mati, sampah di pinggir jalan,limbah pabrik,oknum ormas. PR banyak amat bekasi," keluh salah satu netizen.
Baca Juga: Kronologi Perampokan yang Tewaskan Sopir Taksi Online di Sunggal, Para Driver Wajib Hati-hati
"BEKASI klo ga begal ya rampok... Hadeuhhh.." sambung akun lainnya.
Berita Terkait
-
Kronologi Perampokan yang Tewaskan Sopir Taksi Online di Sunggal, Para Driver Wajib Hati-hati
-
Sidang Perampokan Rumah Dinas Wali Kota Blitar, Samanhudi Beri Perlawanan Dituntut 5 Tahun Bui
-
Breaking News! Istri Terlilit Utang Rp80 Juta, Kepala Toko Dalangi Perampokan Minimarket di Rawa Lumbu
-
Oknum Polisi di Riau Terlibat Perampokan Sepasang Kekasih
-
Lucu! Seorang Wanita Brasil Selamat dari Perampokan Berkat Foto Jin BTS
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar