Scroll untuk membaca artikel
Galih Prasetyo
Kamis, 03 Agustus 2023 | 11:59 WIB
Ilustrasi hotel (Freepik/Poyoki)

Sebagai hotel berbintang terbaik di Bekasi, Aston Imperial memiliki banyak fasilitas yang memanjakan diri Anda saat menginap seperti kolam renang, pusat kebugaran, lounge, dan coffee shop.

Hotel Horison

Hotel Horison berlokasi di Kayuringin Jaya, Jl. KH. Noer Ali Jl. Villa Raya, RT.008/RW.002, Pekayon Jaya, Kec. Bekasi Selatan, Kota Bekasi dan berada di satu komplek dengan pusat perbelanjaan ikonik di Bekasi, Metropolitan Mall.

Hotel Horison ini ikonik dan sudah sangat terkenal di kota Bekasi. Hotel ini memiliki 266 kamar dan memiliki banyak fasilitas yang bikin nyaman para tamu.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Hotel di Banyuwangi untuk Staycation, View Alam Estetik dan Memesona

Hotel Horison hanya berjarak 4,3 KM atau berkendara tak kurang 11 menit dari pintu tol Bekasi Timur 2. Hotel ini sangat rekomendasi buat kamu yang ingin staycation di Bekasi.

Amaroossa Grande Bekasi

Amaroossa Grande Bekasi berlokasi di Jl. Jend. Ahmad Yani No. 88 Bekasi Barat. Lokasi hotel ini sangat strategis karena berada di pusat kota.

Dari segi fasilitas, hotel satu ini memiliki banyak ragam fasilitas yang bisa membuat nyaman para tamu.

Amaroosa Grande Bekasi adalah boutique hotel berbintang empat yang memiliki sebanyak 159 kamar.

Baca Juga: 4 Rekomendasi Hotel Instagramable di Semarang, Bisa Jadi Tempat Honeymoon

Akomodasi ini juga dilengkapi dengan ruang meeting dan ballroom untuk pertemuan dalam jumlah besar.

Load More