SuaraBekaci.id - Ini 10 link CCTV arus mudik lebaran 2023. Lebaran 2023 tinggal hitungan hari, sejumlah pemudik sudah mempersiapkan diri untuk melakukan perjalanan menuju ke kampung halaman.
Salah satu hal yang harus dipersiapkan bagi pemudik yang akan melakukan perjalanan darat utama melewati jalan tol, berikut 10 link yang bisa dilihat untuk memantau CCTV di jalan tol.
Salah satu link resmi yang bisa dipantau untuk melihat CCTV jalan tol di Lebaran 2023 ialah Link bpjt.pu.go.id.
Namun seperti dikutip dari AyoBandung--jaringan Suara.com, link milik Dinas PU itu tengah eror. Meski begitu ada 10 link alternatif pantau CCTV arus mudik lebaran 2023.
Berikut 10 link CCTV jalur mudik 2023 untuk melihat kepadatan kendaraan:
1. Link CCTV Pintu Tol Cikampek
2. Link CCTV Tol Jakarta– Cikampek KM 00 sampai dengan KM 72
3. Link CCTV Tol Cikampek – Purwakarta – Padalarang(Cipularang) KM 074 – KM 99
4. Link CCTV Tol Cikopo – Palimanan(Cipali) KM 98 - 138
Baca Juga: Jelang Puncak Arus Mudik Lebaran 2023, Menko PMK Cek Kesiapan Tol Ngawi-Kertosono
5. Link CCTV Tol Gempol – PandaanKM 44 – KM 49
6. Link CCTV Tol Gempol – PasuruanKM 250 – KM 793
7. Link CCTV Jalur Nagrek(Nagrak)
8. Link CCTV Jalur Naregong Sumedang
9. Link CCTV Jalur Pasar Limbangan
10. Link CCTV Jalur Tegal Gubuk Cirebon
Berita Terkait
-
6 Tips Mengatasi Mabuk Perjalanan Saat Mudik, Bukan Cuma Minum Obat
-
1200 Tim Gabungan Disiagakan Untuk Amankan Mudik Lebaran 2023 di Purwakarta
-
Jadwal Lengkap Libur Lebaran 2023, Cuti Bersama, dan Libur Nasional Tahun 2023
-
Sebelum Pergi Mudik Lebaran 2023, Coba Cek Kondisi Mobil Pribadi Dengan Cara Ini
-
9 Tips Aman Mudik Lebaran 2023 Naik Motor, Bisa Bikin Selamat Sampai Tujuan
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
Terkini
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan